Samsung SCH-X619 Panduan pengguna


Add to my manuals
154 Pages

advertisement

Samsung SCH-X619 Panduan pengguna | Manualzz

SCH_X619, page B

* Sebagian dari isi buku panduan ini mungkin berbeda dengan telepon anda, tergantung dari software yang digunakan atau layanan jaringan.

World Wide Web http://www.samsungmobile.com

Printed in Korea

Code No. : GH68-05411A

Indonesia. 08/2004. Rev.1.0

SCH_X619, page1

TELEPON GENGGAM

SELULAR

SCH-X619

Panduan Pengguna

SCH_X619, page 2

SCH_X619, page3

Daftar Isi

Petunjuk penting keselamatan

.............................................

7

Membuka paket

......................................................................

9

Telepon anda

Bagian-bagian telepon ................................................................ 10

Layer .......................................................................................... 13

Lampu belakang ......................................................................... 15

Lampu servis .............................................................................. 16

Kamera ...................................................................................... 16

Mulai menggunakan

Menggunakan kartu UIM ............................................................ 17

Menggunakan baterai ................................................................. 18

Mengaktifkan/Non-aktifkan telepon ........................................... 24

Menggunakan kode PIN .............................................................. 25

Menggunakan tombol fungsi ....................................................... 26

Mode telepon anda ..................................................................... 27

Fungsi panggilan

Melakukan panggilan .................................................................. 30

Mengakhiri panggilan .................................................................. 31

Panggilan darurat ....................................................................... 31

Menggunakan daftar panggilan terkini ........................................ 32

Melakukan panggilan menggunakan buku telepon ...................... 32

Menambah angka pada nomor panggil ........................................ 33

Panggilan cepat ........................................................................... 34

Panggilan jeda ............................................................................ 36

Menyesuaikan volume saat melakukan panggilan ........................ 38

Menjawab panggilan ................................................................... 39

Non-aktifkan dering panggilan .................................................... 40

Menolak panggilan ...................................................................... 40

Memeriksa panggilan terlewati .................................................... 41

Pilihan saat melakukan panggilan ............................................... 41

3

4

SCH_X619, page 4

Fungsi panggilan

(lanjutan)

Alih panggilan ............................................................................. 42

Telepon tunggu ............................................................................ 43

Panggilan tiga pihak ................................................................... 44

Memasukkan teks

Mengganti mode input teks ......................................................... 46

Menggunakan mode T9 ............................................................... 47

Menggunakan mode ABC ............................................................. 49

Menggunakan mode 123 ............................................................ 52

Menggunakan mode simbol ......................................................... 52

Menggunakan menu

Mengakses fungsi menu dengan bergerak di layar ....................... 53

Menggunakan cara pintas ............................................................ 54

Daftar fungsi menu ..................................................................... 55

Panggilan

Panggilan gagal

(Menu 1-1)

................................................... 60

Telepon masuk

(Menu 1-2)

...................................................... 61

Telepon keluar

(Menu 1-3)

....................................................... 62

Hapus daftar

(Menu 1-4)

......................................................... 62

Air time

(Menu 1-5)

................................................................. 63

Alih panggilan

(Menu 1-6)

....................................................... 64

Telepon tunggu

(Menu 1-7)

...................................................... 65

Buku telepon

Cari

(Menu 2-1)

....................................................................... 66

Tambah

(Menu 2-2)

................................................................. 70

Set grup

(Menu 2-3)

................................................................ 76

Telepon saya #

(Menu 2-4)

...................................................... 76

SCH_X619, page5

Pesan

Pesan baru

(Menu 3-1)

........................................................... 78

Masukan

(Menu 3-2)

............................................................... 79

Keluaran

(Menu 3-3)

............................................................... 81

Hapus pesan

(Menu 3-4)

......................................................... 82

Setup pesan

(Menu 3-5)

.......................................................... 82

Jadwal

Lihat bulan

(Menu 4-1)

........................................................... 85

Ke tanggal

(Menu 4-2)

............................................................ 88

Set alarm

(Menu 4-3)

.............................................................. 88

Kalkulator

(Menu 4-4)

............................................................. 89

Sekarang

(Menu 4-5)

.............................................................. 90

Daftar kerja

(Menu 4-6)

.......................................................... 91

Tempat memo

(Menu 4-7)

....................................................... 92

Countdown

(Menu 4-8)

............................................................ 93

Waktu dunia

(Menu 4-9)

......................................................... 94

Hiburan

Kotak musik

(Menu 5-1)

........................................................... 95

Kotak gambar

(Menu 5-2)

........................................................ 96

Permainan

(Menu 5-3)

............................................................. 98

MP3 player

(Menu 5-4)

.......................................................... 100

Status memori

(Menu 5-5)

...................................................... 103

Seting

Suara

(Menu 6-1)

.................................................................. 104

Tampilan

(Menu 6-2)

............................................................. 108

Ulang otomatis

(Menu 6-3)

................................................... 112

Mode jawab

(Menu 6-4)

........................................................ 112

Pilihan pindah

(Menu 6-5)

..................................................... 113

Pengaman

(Menu 6-6)

.......................................................... 114

Metode masukan

(Menu 6-7)

................................................ 120

5

6

SCH_X619, page 6

Kamera

Mengambil gambar ................................................................... 121

Ambil gambar

(Menu 7-1)

..................................................... 125

Rekam video

(Menu 7-2)

....................................................... 125

Album foto

(Menu 7-3)

.......................................................... 128

Album video

(Menu 7-4)

........................................................ 129

Settings

(Menu 7-5)

.............................................................. 131

Status memori

(Menu 7-6)

.................................................... 131

Wireless Web

Penjelasan tentang web browser ............................................... 132

Informasi kesehatan dan keselamatan

Informasi sertifikasi SAR ........................................................... 137

Peringatan saat menggunakan baterai ...................................... 138

Keselamatan di jalan ................................................................ 140

Lingkungan pengoperasian ........................................................ 140

Perangkat elektronik ................................................................ 141

Kawasan berpotensi ledakan ..................................................... 143

Panggilan darurat ..................................................................... 144

Informasi keselamatan penting lainnya ..................................... 145

Pemeliharaan dan perawatan ................................................... 146

Glossarium ................................................................. 148

Kartu referensi cepat .................................................. 151

SCH_X619, page7

Petunjuk penting keselamatan

Bacalah petunjuk-petunjuk ini sebelum menggunakan telepon genggam anda. Penggunaan yang salah dapat membahayakan atau melanggar hukum.

Utamakan keselamatan di jalan

Jangan menggunakan telepon genggam saat mengemudi. Parkirlah dahulu kendaraan Anda.

Matikan telepon genggam saat mengisi bahan bakar

Jangan menggunakan telepon saat berada di pompa bensin atau di dekat bahan bakar lainnya atau bahan-bahan kimia.

Matikan saat berada di pesawat

Telepon genggam dapat menyebabkan gangguan sinyal. Menggunakannya saat berada di dalam pesawat adalah melanggar hukum dan berbahaya.

Matikan saat berada peralatan medis

Matikan telepon genggam anda jika dekat peralatan medis. Fasilitas rumah sakit atau balai kesehatan mungkin menggunakan peralatan yang dapat mengganggu energi RF eksternal. Patuhi seluruh peraturan atau hukum yang berlaku.

Gangguan

Semua telepon genggam dapat mengalami gangguan yang dapat mempengaruhi fungsi kerjanya.

Peraturan khusus

Patuhi setiap peraturan khusus yang berlaku di tempat manapun dan selalu matikan telepon Anda di tempat-tempat yang dilarang penggunaannya, atau jika dapat menimbulkan gangguan atau bahaya (di rumah sakit misalnya).

Kedap air

Telepon Anda tidak kedap air. Jagalah agar tetap kering.

7

8

SCH_X619, page 8

Peettu ukk p

Penggunaan yang wajar

Gunakan telepon anda dengan cara yang wajar

(menempelkan di telinga). Hindari kontak tubuh dengan antena ketika menyalakan telepon.

Panggilan darurat

Tekan nomor darurat untuk lokasi Anda, kemudian tekan tombol . Berikan semua informasi yang diperlukan seakurat mungkin. Jangan memutuskan percakapan sampai diijinkan.

Jauhkan telepon Anda dari jangkauan anak-anak

Simpan telepon Anda dan semua bagiannya termasuk aksesoris jauh dari jangkauan anak-anak.

Aksesori dan baterai

Gunakan aksesori dan baterai yang dianjurkan

Samsung. Penggunaan selain dari itu dapat merusak telepon Anda dan mungkin membahayakan.

Perbaikan berkualifikasi

Hanya personil servis handal yang dianjurkan untuk memasang atau memperbaiki telepon Anda.

Untuk keterangan keamanan lebih lanjut, lihat

"Informasi kesehatan dan keselamatan" di halaman 137.

PERHATIAN

BATERAI AKAN BERESIKO MELEDAK

JIKA DIGANTI DENGAN TIPE LAIN.

BUANG BATERAI BEKAS SESUAI PETUNJUK.

SCH_X619, page9

Membuka paket

Paket telepon Anda terdiri dari bagian-bagian berikut ini. Gambar di bawah ini mungkin berbeda dengan telepon dan aksesori Anda.

Telepon Adaptor untuk bepergian

Baterai Pengisi baterai

Straight headset Tali pegangan

Kabel data

Panduan pengguna

9

SCH_X619, page 10

Telepon anda

Bagian-bagian telepon

Gambar berikut ini menunjukkan bagian-bagian utama telepon Anda:

Dengan telepon terbuka

Mendengarkan

Penutup suara

Layar

Speaker stereo

Tombol volume:

Sesuaikan volume suara saat melakukan panggilan

Pada mode siaga, sesuaikan volume tonasi.

10

Mikrofon

SCH_X619, page11

Teelleep on daa

Dengan telepon tertutup

Kamera

Tampilan luar

Lampu layanan

Antena

Speaker stereo

Sambungan mikrofon telinga

Tombol kamera

Tombol Fungsi

(Tombol fungsi)

Melakukan fungsi seperti yang tertera pada teks di layar bagian bawah, di atas tombol tersebut.

(Tombol navigasi)

Pada mode menu, dapat digunakan untuk memilih menu.

Pada mode siaga, memungkinkan Anda untuk masuk ke menu-menu:

• Atas: MP3 player. Tombol ini mengakses daftar file MP3 jika ditekan dan ditahan.

• Bawah: Permainan

• Kiri: Pesan

• Kanan: Lihat bulan

Masuk ke menu Wireless Web. Juga, secara cepat mengaktifkan web browser jika ditekan terus.

Melakukan atau menjawab panggilan.

Pada mode siaga, memperlihatkan nomornomor terakhir yang Anda panggil atau terima.

11

SCH_X619, page 12

12

Teelleep on daa

Tombol Fungsi

(lanjutan)

Mengakhiri panggilan. Juga menyalakan dan mematikan telepon jika ditekan terus (ditahan).

Dalam mode Menu, membatalkan input

Anda dan kembali ke mode Siaga.

Menghapus karakter pada layar.

Dalam mode Menu, kembali ke level menu sebelumnya.

Memasukkan angka, huruf dan beberapa karakter khusus.

Dalam mode Siaga, memungkinkan Anda mengganti dering panggilan ketika ditekan terus (ditahan).

Dalam mode entri teks, mengganti huruf besar/kecil.

Dalam mode Siaga, masuk atau keluar secara cepat ke mode Diam jika ditekan terus (ditahan).

Dalam mode entri teks, menyisipkan spasi.

(Pada sebelah kiri telepon)

Selama panggilan, mengatur volume suara.

Dalam mode Standby, mengatur volume nada tombol.

Selama memainkan lagu MP3, mengatur suara.

(Pada sebelah kanan telepon)

Dalam mode Siaga, masuk ke menu Kamera.

Dalam mode Siaga, mengaktifkan kamera jika ditekan terus ditahan.

Untuk mengambil foto dengan penutup ditutup, tekan terus tahan tombol ini. Selama memainkan lagu MP3, memberhentikan atau memainkan kembali lagu tersebut.

SCH_X619, page13

Teelleep on daa

Layar

Layar terdiri dari tiga bagian:

Ikon

Bagian teks dan grafik

Menu Cari

Indikator tombol fungsi

Ikon

Kekuatan sinyal: Menunjukkan kekuatan sinyal yang diterima. Semakin banyak jumlah baris, sinyal yang diterima semakin kuat.

Layanan: Muncul ketika sedang melakukan panggilan.

Tidak ada layanan : Muncul jika Anda berada di luar area layanan. Dengan tampilan ini, Anda tidak dapat melakukan atau menjawab panggilan. Tunggulah beberapa saat agar sinyal kembali membaik atau pindahlah ke tempat terbuka agar dapat terjangkau jaringan layanan.

Pesan baru : Menunjukkan adanya pesan baru untuk dibaca.

13

14

SCH_X619, page 14

Teelleep on daa

Ikon

(lanjutan)

Mode alarm: Muncul jika Anda menyetel alarm berdering pada waktu tertentu.

Mode kunci: Muncul jika telepon Anda dikunci.

Pembatasan: Muncul jika Anda membatasi penggunaan telepon Anda.

Roaming: Muncul jika Anda berada di luar area asal dan telah terdaftar pada jaringan lain, misalnya ketika melakukan perjalanan ke negara lain.

Mode getar: Muncul jika suara dering disetel untuk getar atau telepon Anda berada dalam mode Diam.

Mematikan dering: Muncul jika suara dering disetel untuk Hening.

Status baterai: Menunjukkan level baterai. Semakin banyak garis yang terlihat, semakin besar tenaga yang tersisa.

SCH_X619, page15

Teelleep on daa

Tampilan luar

Telepon Anda memiliki tampilan luar pada penutup.

Jika penutup ditutup, tampilan ini menunjukkan adanya panggilan atau pesan masuk. Tampilan ini juga mengingatkan Anda jika Anda menyetel alarm yang aktif pada waktu tertentu dengan menampilkan ikon tersebut.

Jika Anda menutup penutup tersebut, tampilan luar menyala dan kemudian mati setelah beberapa saat yang ditentukan oleh pabrik pembuatnya.

Untuk menyalakan tampilan tersebut, tekan beberapa saat salah satu tombol volume di sebelah kiri telepon.

Lampu belakang

Lampu latar menerangi layar dan tombol. Jika Anda menekan sebuah tombol atau membuka penutup, lampu latar akan menyala. Lampu tersebut akan mati jika tidak ada tombol yang ditekan setelah beberapa saat, tergantung pada pilihan Lampu belakang pada menu

Tampilan.

Untuk mengatur lamanya waktu Lampu belakang menyala, aturlah menu Lampu belakang (Menu 6-2-2).

Lihat halaman 109 untuk detail selanjutnya.

Catatan: Setelah lampu latar mati, tampilan juga mati untuk menghemat tenaga baterai. Dalam mode

Siaga lampu tersebut mati setelah beberapa saat tergantung pada setelan pada menu

Lampu belakang dan pada mode Bicara tampilan itu mati 10 detik setelah lampu latar mati. Tekan sebuah tombol untuk menyalakan tampilan.

15

16

SCH_X619, page 16

Teelleep on daa

Lampu servis

Lampu layanan pada penutup menyala untuk menunjukkan adanya panggilan, pesan masuk atau alarm dan berkedip-kedip selama beberapa saat jika

Anda menyalakan atau mematikan telepon. Lampu ini juga menyala ketika baterai sedang diisi dengan adaptor untuk bepergian.

Untuk mengaktifkan atau non-aktif lampu layanan, gunakan menu Lampu servis (Menu 6-2-7).

Lihat halaman 111.

Lampu servis

Kamera

Modul kamera pada penutup memungkinkan anda untuk mengambil foto atau merekam video ketika

Anda sedang bergerak

Untuk detail selanjutnya mengenai fitur kamera, lihat halaman 121.

SCH_X619, page17

Mulai menggunakan

Menggunakan kartu UIM

Kartu UIM (Modul Identifikasi Pengguna) terdiri dari lempengan berisi semua informasi yang diperlukan untuk mengoperasikan telepon. Perhatikan hal berikut ini:

• Jauhkan semua kartu UIM kecil ini dari jangkauan anak-anak.

• Kartu UIM dan bagian-bagiannya mudah rusak karena goresan atau tekukan, berhati-hatilah saat memegang, memasukkan atau mengeluarkan kartu.

Memasang kartu UIM

1. Jika perlu, keluarkan baterai sesuai petunjuk pada halaman 19.

2. Geserkan kartu UIM kedalam celah, seperti pada gambar, pastikan bahwa kontak-kontak logam pada kartu menghadap ke telepon.

17

SCH_X619, page 18

M ullaaii m nggggu n

Mengeluarkan kartu UIM

Geser kartu UIM keluar dari celah.

18

Menggunakan baterai

Telepon Anda difungsikan oleh baterai Li-ion yang dapat diisi ulang. Gunakan hanya baterai dan pengisi/charger yang dianjurkan. Mintalah keterangan dari dealer lokal Samsung untuk informasi lebih lanjut.

Catatan: Anda harus mengisi baterai hingga penuh sebelum menggunakan telepon untuk pertama kali. Baterai yang kosong akan terisi penuh selama kurang lebih 200 menit untuk baterai standard.

Memasang Baterai

1. Masukkan setiap pasang sangkutan yang berada di bawah baterai ke tempatnya.

SCH_X619, page19

M ullaaii m nggggu n

2. Dorong baterai hingga terpasang dengan baik.

Pastikan bahwa baterai sudah terpasang dengan benar sebelum telepon dinyalakan.

Mengeluarkan baterai

1. Jika perlu, matikan telepon dengan cara menekan dan menahan tombol hingga muncul gambar non-aktif.

2. Untuk mengeluarkan baterai:

≠ Tekan sangkutan di atas baterai dan tahan dalam posisi tersebut.

Æ Dorong baterai dan angkat seperti ditunjukkan dalam gambar.

Æ

19

20

SCH_X619, page 20

M ullaaii m nggggu n

Mengisi baterai

Sebuah adaptor untuk bepergian dan pengisi baterai disediakan untuk mengisi baterai Anda.

Menggunakan adaptor untuk bepergian

Adaptor ini memungkinkan Anda untuk menggunakan telepon ketika baterai sedang diisi, tetapi hal ini dapat memperlambat proses pengisian.

1. Dengan baterai berada dalam telepon, masukkan konektor dari adaptor ke bagian bawah telepon.

Pastikan bahwa arah panah pada konektor mengarah ke bagian depan telepon.

2. Masukkan adaptor ke sumber listrik di dinding.

Ikon indikator Tenaga Baterai pada layar akan terus berkedip menunjukkan telepon sekarang sedang mengisi baterai.

SCH_X619, page21

M ullaaii m nggggu n

3. Saat pengisian telah selesai dan lampu layanan berubah ke warna hijau, lepaskan adaptor dari sumber listrik dan lepaskan dari telepon dengan menekan tombol-tombol pada kedua sisi konektor

(lihat

) dan tarik keluar (lihat

Æ

).

Æ

Catatan: Anda harus mencabut adaptor sebelum mengeluarkan baterai dari telepon selama proses pengisian; kalau tidak, telepon bisa rusak.

Menggunakan pengisi baterai

Dengan menggunakan pengisi baterai, Anda dapat mengisi baterai saja.

1. Masukkan baterai saja ke dalam celah pengisi baterai dan pastikan terminal-terminal pada baterai bertemu dengan terminal-terminal pada pengisi.

Tekanlah baterai sampai menjepit pada tempatnya.

21

SCH_X619, page 22

M ullaaii m nggggu n

2. Masukkan konektor adaptor ke bagian bawah dari alat pengisi.

Lampu kecil pada alat pengisi akan menyala.

Lampu

3. Masukkan adaptor ke sumber listrik di dinding.

Anda dapat melihat lampu pada pengisi menunjukkan proses pengisian sesuai warna-warna berikut ini:

• Merah: baterai sedang diisi.

• Hijau: baterai sudah terisi penuh.

• Kuning: baterai tidak tersambung dengan benar atau beroperasi pada suhu terlalu tinggi atau terlalu rendah.

4. Ketika pengisian telah selesai, lepaskan adaptor dari sumber listrik dan dari alat pengisi.

Æ

22

SCH_X619, page23

M ullaaii m nggggu n

5. Keluarkan baterai dari alat pengisi.

Æ

Indikator baterai lemah

Ketika baterai lemah dan tersisa beberapa menit waktu bicara, sensor baterai memungkinkan Anda mengetahuinya dengan menyalakan ikon Daya

Baterai kosong ( ).

Anda akan mendengar nada peringatan dan pesan pada layar muncul.

Ketika baterai menjadi terlalu lemah untuk operasi telepon, telepon akan mati secara otomatis.

Catatan: Ketika pesan baterai lemah muncul, telepon

Anda tidak bisa memainkan file musik MP3 atau mengaktifkan kamera.

23

24

SCH_X619, page 24

M ullaaii m nggggu n

Mengaktifkan/Non-aktifkan telepon

1. Buka penutup.

2. Tekan dan tahan tombol untuk menyalakan telepon.

lebih dari 1 detik

3. Jika telepon meminta Nomor Identifikasi Pribadi

(PIN), masukkan kode PIN yang diberikan pada kartu UIM. Untuk detail selanjutnya mengenai kode tersebut, lihat halaman berikutnya.

Lampu layanan menyala dan suara siaga terdengar. Ketika telepon menemukan layanan,

Anda dapat melihat bidang kosong pada kedua layar.

Jika telepon berada di luar area layanan, Ikon

Tidak Ada Layanan ( ) akan muncul di layar.

Dalam hal ini, Anda tidak dapat melakukan atau menjawab panggilan. Cobalah beberapa saat lagi hingga layanan jaringan sudah terjangkau.

Catatan: Anda dapat mengganti layanan bahasa melalui menu Bahasa (Menu 6-2-3). Lihat halaman 109.

4. Saat ingin mematikan telepon, tekan dan tahan tombol selama lebih dari 2 detik.

SCH_X619, page25

M ullaaii m nggggu n

PERHATIAN !

Jangan menyalakan telepon jika dilarang menggunakan telepon genggam atau jika dapat menimbulkan gangguan atau bahaya.

Catatan: Jika tidak perlu jangan menyentuh antena pada telepon ketika telepon dinyalakan.

Sentuhan pada antena mempengaruhi kualitas panggilan dan dapat menyebabkan telepon bekerja dengan level daya melebihi yang diperlukan.

Menggunakan kode PIN

Kode PIN yang diberikan dengan kartu UIM membantu Anda melindungi kartu UIM terhadap penggunaan tidak sah. Ketika telepon meminta Anda memasukkan kode tersebut, masukkan kode yang benar, yang muncul adalah asterisk untuk keamanan.

Jika Anda memasukkan kode PIN yang salah tiga kali berturut-turut, kartu UIM Anda akan diblokir. Untuk membuka kartu, hubungi penyedia layanan Anda.

Anda dapat mengaktifkan/non-aktifkan kode dengan menggunakan menu Setup kartu (Menu 6-6-8). Untuk informasi lebih lanjut lihat halaman 118.

25

SCH_X619, page 26

M ullaaii m nggggu n

Menggunakan tombol fungsi

Telepon Anda memberi sejumlah fungsi yang memungkin Anda rubah sesuai keinginan. Fungsifungsi ini diatur dalam menu dan sub-menu, diakses menggunakan dua tombol fungsi dan . Setiap menu dan sub-menu memungkinkan anda melihat dan merubah pengaturan fungsi tertentu.

Kegunaan tombol fungsi berbeda-beda sesuai dengan fungsi yang sedang Anda gunakan; label pada garis bawah layar di atas setiap tombol menunjukkan kegunaan yang ada.

Contoh:

SAMSUNG

Sa 28/06 12:08A

Menu Cari

Tekan tombol fungsi kiri untuk mengakses mode Menu.

Tekan tombol fungsi kanan untuk mencari nomor yang disimpan dalam Buku Telepon.

26

SCH_X619, page27

M ullaaii m nggggu n

Mode telepon anda

Mode siaga

Mode Siaga adalah keadaan awal telepon Anda.

Telepon akan berada pada Mode Siaga pada saat

Anda mengaktifkan atau menekan tombol dengan singkat. Dalam keadaan Siaga, anda dapat melihat tanggal dan waktu pada layar telepon. Jika

Anda memasukkan nomor telepon, Anda dapat menekan tombol untuk melakukan panggilan, atau tekan tombol fungsi Simpan untuk menyimpannya dalam Buku Telepon.

Tekan tombol kapan saja untuk kembali ke mode Siaga. Perhatikan, jika Anda sedang melakukan panggilan ketika Anda menekan tombol , Anda akan memutus proses panggilan dan kembali ke mode Siaga.

Mode bicara

Anda dapat melakukan dan menjawab panggilan hanya ketika telepon Anda aktif. Selama panggilan, telepon berada dalam mode Bicara. Ketika Anda dalam mode Bicara, menekan tombol fungsi Menu memberikan Anda daftar pilihan. Lihat halaman 41 untuk detail.

27

28

SCH_X619, page 28

M ullaaii m nggggu n

Mode hemat daya

Telepon Anda dilengkapi dengan fitur Hemat Daya yang otomatis akan mematikan layar jika Anda tidak menggunakan telepon. Ketika fitur ini aktif, pemakaian baterai telepon dihemat.

Layar akan non-aktif jika tombol tidak ditekan selama satu menit setelah Anda menekan tombol terakhir atau membuka penutup. Anda dapat menekan tombol apa saja untuk mengaktifkan layar.

Mode pengunci tombol

Jika Anda mengunci telepon menggunakan menu

Mode kunci (Menu 6-6-1), telepon tidak dapat digunakan. Pada mode Kunci, Anda dapat menerima pesan dan panggilan, tetapi tidak dapat melakukan panggilan kecuali Anda membuka kunci telepon.

Untuk membuka kunci tombol, tekan salah satu tombol-tombol fungsi atau tombol navigasi, dan kemudian masukkan kode pengunci.

Untuk keterangan lebih lanjut tentang mengunci dan membuka kunci telepon, lihat halaman 114.

SCH_X619, page29

M ullaaii m nggggu n

Mode hening

Mode Hening akan menghentikan semua suara dari telepon. Fitur ini sangat berguna jika dering dapat mengganggu ketenangan seperti dalam rapat, perpustakaan atau teater. Telepon Anda dapat disetel ke mode Hening dengan menekan sebuah tombol dalam mode Siaga.

Untuk mengaktifkan mode Hening, tekan dan tahan tombol sampai muncul “Masuk mode hening” dan muncul ikon Getar ( ).

Untuk keluar dan mengaktifkan kembali setelan suara sebelumnya, tekan dan tahan tombol sampai muncul “Quit mode hening”. Ikon Getar akan hilang.

Catatan: Mengaktifkan mode Hening tidak akan mematikan suara jepretan kamera.

29

SCH_X619, page 30

30

Fungsi panggilan

Melakukan panggilan

Untuk melakukan panggilan:

1. Dalam mode Siaga, masukkan kode wilayah dan nomor telepon.

Saat memasukkan nomor telepon, tekan tombol fungsi Tahan untuk menyisipkan jeda panjang.

Untuk informasi lebih lanjut mengenai panggilan jeda, lihat halaman 36.

2. Tekan tombol . Telepon akan melakukan panggilan pada nomor yang sudah dimasukkan.

Catatan: Jika Anda sudah mengaktifkan menu Ulang

Otomatis (Menu 6-3), telepon akan memanggil ulang otomatis jika tidak ada yang menjawab atau jika saluran sedang sibuk.

Lihat halaman 112 untuk informasi lebih lanjut.

Memperbaiki nomor

Untuk menghapus Tekanlah

Angka terakhir di layar

Tombol C.

Seluruh tampilan Tombol C dan tahan selama lebih dari 1 detik.

SCH_X619, page31

Mengakhiri panggilan

Jika Anda ingin mengakhiri panggilan, tekan tombol

.

Durasi waktu panggilan, atau lamanya panggilan, terlihat di layar bersamaan dengan nomor telepon yang dihubungi. Jika nomor itu tersimpan dalam buku telepon, nama orang tersebut akan muncul di layar.

Jika nomornya tidak ada yang cocok, Anda dapat menekan tombol fungsi Simpan dan menyimpannya.

Untuk keterangan lebih lanjut mengenai menyimpan nomor di Buku memori telepon, lihat halaman 70.

Atau, secara mudah tutuplah penutup untuk mengakhiri panggilan.

Panggilan darurat

Anda dapat melakukan panggilan pada nomor-nomor telepon darurat, misalnya 112, 113, 118, 199 tiga nomor tertentu pada Daftar Telepon Darurat, walaupun telepon Anda sedang dikunci atau seluruh panggilan keluar dibatasi. Untuk informasi lebih lanjut mengenai nomor darurat, lihat halaman 115.

31

SCH_X619, page 32

32

Menggunakan daftar panggilan terkini

Secara berurutan telepon menyimpan sampai 60 panggilan yang anda lakukan, terima atau terlewati.

Panggilan terakhir akan berada pada posisi teratas.

Untuk melihat kembali nomor-nomor tersebut:

1. Jika ada beberapa karakter pada layar, kembalikan ke mode Siaga dengan menekan tombol .

2. Tekan tombol . Daftar panggilan terkini akan muncul di layar.

• : Panggilan keluar

• : Panggilan masuk

• : Panggilan terlewati

3. Tekan tombol Navigasi atau tombol Volume pada sisi kiri telepon untuk mencari melalui daftar hingga Anda menemukan nomor yang diinginkan.

4. Tekan tombol untuk melakukan panggilan nomor yang diinginkan.

Melakukan panggilan menggunakan buku telepon

Anda dapat menyimpan nomor telepon yang secara teratur Anda panggil pada kartu UIM dan memori telepon, yang dinamakan “Buku telepon”. Secara mudah Anda dapat menampilkan nomor untuk dipanggil. Untuk detail lebih lanjut mengenai Buku

Telepon, lihat halaman 66.

SCH_X619, page33

Menambah angka pada nomor panggil

Pilihan menu ini memungkinkan Anda menambah angka seperti kode wilayah dan kode aktivasi fitur jaringan, kepada nomor telepon yang sudah ada di daftar buku memori sebelum Anda melakukan panggilan.

Untuk menambah angka nomor telepon yang tersimpan di buku telepon:

1. Akses daftar panggilan dalam Daftar Panggilan

Terakhir dengan merujuk ke halaman sebelumnya, atau dalam menu Panggilan (Menu 1) dengan merujuk ke halaman 60.

2. Ketika nomor telepon yang Anda akan panggil muncul di layar, tekan tombol fungsi Menu untuk mengakses Menu pilihan.

3. Tekan tombol 3 untuk pilihan “Tunda”.

4. Masukkan kode wilayah atau kode fitur.

5. Tekan tombol untuk memanggil nomor tersebut.

33

SCH_X619, page 34

34

Panggilan cepat

Jika Anda telah menyimpan nomor-nomor dalam

Buku Telepon, anda dapat melakukan panggilan secara mudah dengan menekan beberapa tombol.

Melalui kartu memori UIM

Anda dapat memanggil nomor telepon yang tersimpan dalam memori kartu UIM. Kapasitas simpan memori kartu berbeda-beda tergantung pada kartu tersebut.

Masukkan lokasi memori nomor telepon yang diinginkan dan tekan serta tahan angka terakhir untuk melakukan panggilan.

Melalui panggilan satu sentuhan: Lokasi memori

001 sampai 009 merupakan lokasi khusus satu sentuhan. Anda dengan mudah dapat memanggil nomor telepon yang disimpan dalam memori dari 001 sampai 009 dengan menekan satu tombol.

Tekan dan tahan angka ketiga dari lokasi memori yang berisi nomor yang akan dipanggil.

Contoh: Nomor Lokasi 009

Tekan tombol 9 dan tahan.

Akan muncul nomor (dan nama) yang sudah tersimpan, dan kemudian terjadi proses panggilan.

SCH_X619, page35

Melalui panggilan dua sentuhan: Untuk lokasi memori dua angka.

Tekan angka kedua sebentar saja, kemudian tahan angka ketiga.

Contoh: Nomor Lokasi 023

Tekan tombol 2 sebentar dan tahan tombol 3.

Akan muncul nomor (dan nama) yang sudah tersimpan, dan kemudian terjadi proses panggilan.

Melalui panggilan tiga sentuhan: Untuk lokasi memori tiga angka.

Tekan angka pertama dan kedua sebentar saja, kemudian tahan angka ketiga.

Contoh: Nomor Lokasi 123

Tekan tombol 1 dan 2 sebentar saja, dan kemudian tahan tombol 3.

Akan muncul nomor (dan nama) yang sudah tersimpan, dan kemudian terjadi proses panggilan.

Melalui memori telepon

Tekan angka-angka lokasi memori telepon yang berisi nomor yang akan dipanggil, kemudian tekan dan tahan tombol .

Contoh: Nomor Lokasi 029

Tekan tombol 2 dan 9 sebentar saja, kemudian tahan tombol .

Akan muncul nomor (dan nama) yang sudah tersimpan, dan kemudian terjadi proses panggilan.

35

SCH_X619, page 36

Panggilan jeda

Jika Anda menelepon sistem otomatis, seperti jasa perbankan, Anda sering diminta untuk memasukkan password atau nomor rekening. Anda tidak perlu memasukkan nomor-nomor tersebut secara manual setiap kali melakukan transaksi. Anda dapat menyimpan tersebut dalam buku telepon, terpisah sebagai karakter khusus yang disebut Panggilan Jeda.

36

Menyimpan karakter jeda dalam entri Buku telepon

Untuk menyimpan nomor dalam buku telepon yang berisi jeda:

1. Masukkan nomor telepon yang ingin disimpan, misalnya nomor telepon teleservis bank.

2. Tekan tombol fungsi Tahan untuk menyisipkan jeda. Huruf “P” akan muncul di nomor tersebut yang menyatakan bahwa jeda akan terjadi saat

Anda melakukan proses panggilan.

Huruf “P” akan menyetop panggilan, dan akan menunggu system service telepon memberi waktu bagi anda untuk memasukkan nomor selanjutnya.

Nomor setelah huruf “P” adalah nomor account atau nomor PIN misalnya

3. Masukkan nomor (misalnya rekening bank) yang akan dikirim setelah jeda dengan menekan tomboltombol angka.

4. Ulangi langkah 2 dan 3 untuk menambah jeda dan nomor, jika perlu.

5. Simpan nomer di Buku Telepon Anda seperti biasa dengan menekan tombol fungsi Simpan kemudian lakukan langkah 4 dan seterusnya seperti yang terdapat di halaman 71.

SCH_X619, page37

Panggilan jeda dari entri dalam Buku telepon

1. Panggil nomor dari buku telepon.

2. Tunggu sampai ada permintaan dari nomor yang anda pangggil.

3. Ketika diminta, tekan tombol untuk mengirim nomor DTMF (Dual Tone Multi Frequency) yang mengikuti setelah Jeda anda.

“KIRIM DTMF” akan muncul pada layar dan terdengar nada pengiriman.

Panggilan jeda manual

Anda dapat memasukkan jeda secara manual selama proses pemanggilan.

1. Masukkan nomor layanan yang anda inginkan, misalnya nomor teleservis bank.

2. Tekan tombol fungsi Tahan untuk menyisipkan jeda. Layar menampilkan “P” menunjukkan jeda.

3. Masukkan nomor yang akan dikirim setelah jeda dengan menekan tombol-tombol angka.

4. Ulangi langkah 2 dan 3 untuk menambah jeda dan angka, jika perlu.

5. Tekan tombol .

6. Setelah tersambung, tunggu suara perintah dari teleservis. Tekan kembali tombol setelah suara perintah untuk mengirim nomor tambahan.

37

SCH_X619, page 38

Menyesuaikan volume saat melakukan panggilan

Saat melakukan panggilan, gunakan tombol yang terdapat di sisi kiri telepon untuk menyesuaikan volume suara.

Tekan tombol untuk menambah dan untuk mengurangi level volume. Gambar pada layar menunjukkan adanya lima level volume, semakin banyak garis yang Anda lihat, semakin tinggi volumenya.

Dalam mode Siaga, Anda juga dapat menyesuaikan volume untuk nama tombol dengan menggunakan tombol-tombol ini.

38

SCH_X619, page39

Menjawab panggilan

Ketika seseorang menelepon Anda, telepon akan mengingatkan dengan dering dan nyala lampu layanan.

Jika penelepon dapat dikenali, maka nomor penelepon, atau nama jika tersimpan dalam buku telepon, akan muncul di layar.

Ada banyak cara untuk menjawab panggilan tergantung pada cara Anda mengatur menu Mode

jawab (Menu 6-4);

Untuk menjawab,

Tekan tombol .

Pilihan aturan

Dengan tombol kirim

Dengan buka folder

Dengan semua tombol

Buka folder atau tekan tombol .

Buka penutup atau tekan tombol apa saja kecuali tombol , tombol fungsi dan tombol volume.

Untuk mengakhiri panggilan, tutup folder atau tekan tombol .

Catatan: Anda dapat menjawab panggilan ketika sedang menggunakan buku telepon atau fiturfitur menu. Aktifitas tersebut akan terhenti sementara.

39

40

SCH_X619, page 40

Non-aktifkan dering panggilan

Anda dapat mematikan dering ketika panggilan datang dengan menekan satu tombol Volume di sisi kiri telepon atau menekan tombol fungsi kiri. Pesan

“Nada hening” akan muncul dan telepon tidak berdering.

Menolak panggilan

Untuk menolak panggilan masuk, tekan tombol fungsi kanan atau tombol . Anda juga dapat menolak panggilan dengan menekan dan menahan tombol volume di sisi kiri telepon dengan penutup tertutup.

Pesan “Panggilan ditolak” akan muncul dan telepon kembali ke layar sebelumnya.

SCH_X619, page41

Memeriksa panggilan terlewati

Jika Anda tidak dapat menjawab panggilan karena suatu alasan, telepon akan menunjukkan panggilan terlewati dengan menampilkan pesan pada layar.

Selain itu, jika informasi penelepon tersedia, entri

Panggilan Terlewati terlihat di layar yaitu nomor yang terakhir.

Jika layar menunjukkan adanya Panggilan Terlewati, tekan tombol untuk mengakses Daftar Panggilan

Terakhir, atau tombol untuk menghapus pesan dan kembali ke mode Siaga.

Untuk melihat daftar panggilan terlewati, lihat

“Panggilan gagal” pada halaman 60.

Pilihan saat melakukan panggilan

Telepon Anda menyediakan beberapa fungsi yang dapat Anda gunakan saat melakukan panggilan, namun karena tergantung pada jaringan layanan,

Anda tidak dapat selamanya menggunakan seluruh fungsi tersebut.

Tekan tombol fungsi Menu saat melakukan panggilan untuk mengakses pilihan berikut ini:

Diam/Quit: memungkinkan Anda untuk mematikan mikrofon sehingga orang lain tidak dapat mendengar

Anda.

Contoh: Anda ingin mengatakan sesuatu kepada orang lain di ruangan tetapi tidak ingin penelepon mendengarnya.

41

SCH_X619, page 42

42

Panggilan: memungkinkan Anda mengakses menu

Panggilan. Lihat halaman 60

Buku telepon: memungkinkan Anda mengakses menu Buku telepon. Lihat halaman 66.

Hening/Quit: mematikan bunyi nada tombol.

Memungkin Anda menekan tombol tanpa terdengar bunyi tombol yang mengganggu saat melakukan panggilan.

Kirim # saya: mengirimkan nada-nada DTMF (Dua

Multifrekuensi Nada) pada telepon Anda.

Panjang DTMF: memungkinkan anda memilih nadanada DTMF Panjang atau Normal. Sistem ini digunakan oleh bank atau layanan lainnya menentukan apakah Anda memerlukan nada-nada

DTMF pendek atau panjang. Jika layanan itu digital, seperti umumnya, nada DTMF pendek biasanya akan berfungsi.

Alih panggilan

Ketika menu Alih panggilan (Menu 1-6) diaktifkan, telepon anda mengalihkan panggilan masuk ke telepon lain atau pusat voicemail yang Anda tentukan, walaupun telepon anda tidak aktif. Untuk detail lebih lanjut, lihat halaman 64.

Mengaktifkan Alih Panggilan tidak mempengaruhi panggilan keluar yang dilakukan dari telepon Anda.

SCH_X619, page43

Telepon tunggu

Ketika menu Telepon tunggu (Menu 1-7) diaktifkan, Anda dapat menjawab panggilan masuk walaupun saat itu Anda sedang berbicara di telepon.

Lihat halaman 65 untuk detail lebih lanjut.

Ketika telepon tunggu terdeteksi, panggilan masuk itu mengeluarkan suara, tergantung pada layanan jaringan, dan muncul pesan di layar.

Untuk menjawab panggilan tunggu:

1. Tekan tombol .Telepon menyambung ke orang yang sedang memanggil dan pembicaraan yang ada ditunda sesaat.

2. Tekan tombol kembali untuk berpindah di antara dua penelepon tersebut.

3. Untuk mengakhiri panggilan, tekan tombol atau tutup telepon Anda. Seluruh panggilan itu akan terputus.

43

44

SCH_X619, page 44

Panggilan tiga pihak

Fitur ini memungkinkan Anda mengadakan telepon konferensi dengan dua pihak yang terpisah pada saat yang sama. Telepon mencatat keduanya ke dalam register panggilan keluar dan Anda akan dikenakan biaya airtime untuk setiap panggilan keluar secara terpisah. Hubungi penyedia layanan untuk mengaktifkan fitur Panggilan Tiga Pihak.

Untuk melakukan panggilan tiga pihak:

1. Dalam pembicaraan, tekan nomor telepon untuk pihak ketiga dan tekan tombol .

2. Saat pihak ketiga telah tersambung, tekan tombol lagi untuk memulai panggilan tiga pihak Anda.

Jika salah satu penelepon menghentikan pembicaraan, Anda dan penelepon lainnya tetap tersambung. Jika Anda memulai panggilan dan Anda yang pertama kali mengakhiri, seluruh hubungan tiga orang tersebut terputus.

SCH_X619, page45

Memasukkan teks

Seringkali Anda perlu memasukkan teks, misalnya ketika menyimpan sebuah nama dalam Buku Memori

Telepon, atau mengetik pesan atau jadwal pada kalender. Anda dapat memasukkan karakter alfanumerik dengan menggunakan tombol pada telepon Anda.

Telepon Anda memiliki mode input teks berikut ini:

Mode T9: memungkinkan Anda untuk memasukkan karakter Inggris dengan hanya menekan satu tombol per karakter.

ABC: memungkinkan Anda untuk memasukkan karakter alfabet dengan menekan tombol yang berlabel karakter sampai karakter yang diinginkan muncul di layar.

123: memungkinkan Anda memasukkan angka-angka.

Simbol: memungkinkan Anda memasukkan simbolsimbol dan karakter khusus.

Catatan: Mode T9 secara otomatis akan membandingkan penekanan tombol yang anda lakukan dengan data bahasa internal untuk menemukan kata yang benar/tepat.

45

SCH_X619, page 46

Mengganti mode input teks

Contoh: Memasukkan nama dalam Buku Memori

Telepon

1. Pada layar entri teks, tekan tombol fungsi Mode.

3. Bergeraklah ke mode yang ingin digunakan dengan menekan tombol ke atas atau ke bawah.

Catatan: Jika Anda ingin keluar dari daftar mode tanpa mengganti ke mode yang baru, tekan tombol C.

Anda bisa berpindah pindah dari mode T9 ke ABC untuk memasukkan kata dalam bahasa Inggris.

Untuk menggunakan simbol atau nomor diantara karakter, tersedia mode Simbol dan 123.

3. Untuk memilih mode yang disorot, tekan tombol fungsi OK.

Indikator untuk mode input teks terlihat pada layar.

Nama 14

46

Mode OK

Indikator mode input teks

SCH_X619, page47

Menggunakan mode T9

Untuk mengetik sebuah kata dalam mode T9, tekan tombol-tombol sesuai huruf yang anda perlukan.

Perhatikan langkah berikut ketika mengetik:

1. Tekan tombol pada telepon sekali saja pada setiap huruf.

Contoh, untuk memasukkan “Hello”, tekan tomboltombol 4, 3, 5, 5, dan 6.

2. Kata yang anda ketik muncul di layar. Kata tersebut akan berubah jika sebuah tombol ditekan.

3. Ketik sampai akhir kata sebelum mengedit atau menghapus tulisan.

Jika kata yang Anda ingin masukkan tidak muncul di layar, tekan tombol 0 satu atau beberapa kali sampai muncul pilihan kata alternatif untuk tombol yang anda ketik.

Misalnya, kata “Of “ dan “Me” memiliki urutan 6 dan 3. Telepon pertama kali akan memunculkan pilihan yang paling umum digunakan.

4. Sisipkan spasi di antara kata-kata dengan menekan tombol .

Untuk mengetik kata-kata yang tidak terdapat pada

Mode T9, Anda perlu mengganti mode input teks ke mode ABC.

47

SCH_X619, page 48

48

Tanda baca

Anda dapat menyisipkan titik, tanda penghubung, dan koma diatas dengan menekan tombol 1. Mode

T9 memiliki aturan tatabahasa untuk menyisipkan tanda baca yang benar. Perhatikan bahwa tombol 1 digunakan dua kali dalam contoh ini untuk menampilkan dua tanda baca:

L e t ‘ s e a t .

Mengganti huruf besar/kecil

Untuk mengganti huruf besar ke kecil huruf berikutnya yang Anda ketik, tekan tombol . Ada 3 jenis cara penggantian:

T9 word: Huruf Kecil

T9 Word: Huruf Awal Besar

T9 WORD: Mengunci Huruf Besar

Memasukkan angka

Anda dapat memasukkan angka diantara huruf tanpa harus keluar mode T9. Tekan dan tahan tombol angka.

Menyisipkan spasi

Tekan tombol untuk menyisipkan spasi di antara kata-kata.

SCH_X619, page49

Bergerak pada layar

Untuk memindahkan kursor/anak panah ke kiri atau kanan pada teks Anda, tekan tombol Kiri atau Kanan.

Menghapus huruf dan kata

Tekan tombol C sekali atau berulang-ulang untuk menghapus huruf satu per satu ke arah kiri. Tekan dan tahan tombol C untuk menghapus seluruh huruf pada layar.

Menggunakan mode ABC

Ketika mengetik dalam mode ABC, Anda harus menekan tombol yang berlabel huruf yang diinginkan:

- sekali untuk huruf pertama

- dua kali untuk huruf kedua

- dan seterusnya.

Metoda ini disebut pengetikan Multi-tap.

Misalnya, Anda menekan tombol 2 tiga kali berturutturut untuk memunculkan huruf “C” dan dua kali tombol 5 untuk memunculkan huruf “K”.

Anak panah/cursor bergerak ke kanan ketika Anda menekan sebuah tombol berbeda. Ketika memasukkan huruf sama dua kali atau huruf berbeda pada tombol yang sama, tunggulah beberapa detik supaya cursor secara otomatis bergerak ke kanan, dan masukkan huruf berikutnya.

49

SCH_X619, page 50

50

Ikuti tabel di bawah ini untuk daftar karakter yang ada pada setiap tombol:

Daftar karakter yang tersedia

Tombol Karakater pada susunan di layar

. @ , : ? - ; ’ / ( ) ! % & * <

> _ + = ” \ { } $ [ ] 1

A B

D E

C

F

2

3

G H I

J K

4

L 5

M N O 6

P Q R S 7

T U V 8

W X Y Z 9

0

(Mode huruf kapital)

Mengganti huruf besar/kecil

Untuk mengganti huruf berikutnya yang anda ketik, tekan tombol . Ada tiga jenis huruf:

abc: Huruf Kecil

Abc: Huruf Awal Besar

ABC: Mengunci Huruf Besar

SCH_X619, page51

Menyisipkan spasi

Tekan tombol untuk menyisipkan spasi di antara kata-kata.

Memasukkan angka

Anda dapat memasukkan secara cepat sebuah angka di antara kata-kata dalam mode ABC. Tekan dan tahan tombol angka.

Bergerak pada layar

Untuk menggerakkan cursor ke kiri atau ke kanan pada teks Anda, tekan tombol Kiri atau Kanan.

Menghapus huruf dan kata

Tekan tombol C sekali atau berulang-ulang untuk menghapus huruf satu per satu ke kiri. Tekan dan tahan tombol C untuk menghapus seluruh huruf pada layar.

51

52

SCH_X619, page 52

Menggunakan mode 123

Mode 123 memungkinkan Anda memasukkan angka ke dalam teks Anda.

Tekan tombol-tombol sesuai dengan angka yang anda inginkan, dan secara manual kembali ke mode entri teks pilihan Anda. Lihat halaman 46 untuk mengganti mode input teks.

Menggunakan mode simbol

Mode simbol memungkinkan Anda untuk menyisipkan simbol pada teks Anda.

Tekan tombol Kiri atau Kanan untuk menampilkan kumpulan simbol. Tekan tombol sesuai simbol yang

Anda ingin masukkan, dan telepon secara otomatis berpindah kembali ke mode entri teks yang baru saja digunakan sebelum memilih mode Simbol.

SCH_X619, page53

Menggunakan menu

Telepon menyediakan beberapa macam fungsi yang memungkinkan Anda untuk menggunakan telepon sesuai kebutuhan Anda. Fungsi-fungsi ini diatur pada menu dan sub-menu.

Menu dan sub-menu dapat diakses dengan bergerak pada layar atau menggunakan Cara Pintas.

Mengakses fungsi menu dengan bergerak di layar

1. Pada mode Siaga, tekan tombol fungsi Menu untuk mengakses mode Menu.

2. Gunakan tombol navigasi untuk memilih menu utama, misalnya, Seting. Tekan tombol fungsi

Pilih untuk masuk ke menu tersebut.

3. Cari menu yang Anda inginkan, misalnya,

Tampilan, dengan bergerak menggunakan tombol

Ke atas atau Ke bawah. Tekan tombol fungsi Pilih untuk masuk ke menu itu.

Jika menu yang Anda pilih berisi sub-menu, misalnya Bahasa, ulangi langkah ini.

4. Bergerak menggunakan tombol navigasi untuk memilih pengaturan pilihan Anda.

5. Tekan tombol fungsi Simpan untuk konfirmasi pengaturan yang sudah dipilih.

Catatan:

• Untuk kembali ke level menu sebelumnya, tekan tombol C.

• Anda dapat keluar dari menu tanpa mengganti pengaturan menu dengan menekan tombol .

53

54

SCH_X619, page 54

nggggu n m

Menggunakan cara pintas

Jenis Menu seperti menu, sub-menu dan pilihan pengaturan, selalu diberi nomor dan dapat diakses secara cepat dengan menggunakan angka-angka cara pintas.

Catatan: Angka-angka yang ditentukan pada tiap fungsi menu diperlihatkan pada daftar di halaman selanjutnya.

1. Pada mode Siaga, tekan tombol fungsi Menu untuk mengakses mode Menu.

2. Masukkan angka pertama dari nomor cara pintas.

Ulangi langkah ini untuk setiap angka pada angka cara pintas.

Contoh: Mengganti bahasa tampilan

Tekan tombol-tombol 6, 2 dan 3.

6 memilih Seting, 2 memilih Tampilan, dan 3 memilih Bahasa.

3. Berpindah menggunakan tombol Navigasi untuk memilih pengaturan dari pilihan Anda.

4. Tekan tombol fungsi Simpan untuk konfirmasi pengaturan yang telah dipilih

SCH_X619, page55

nggggu n m

Daftar fungsi menu

Daftar ini menunjukkan struktur menu yang ada dan memperlihatkan nomor yang ditentukan untuk setiap pilihan.

1: Panggilan

1-1: Panggilan gagal

1-2: Telepon masuk

1-3: Telepon keluar

1-4: Hapus daftar

1-4-1: Panggilan gagal

1-4-2: Telepon masuk

1-4-3: Telepon keluar

1-4-4: Semua telepon

1-5: Air time

1-5-1: Telp. terakhir

1-5-2: Total

1-5-3: Lama panggilan

1-5-4: Hapus total

1-6: Alih panggilan

1-6-1: Sibuk

1-6-2: Tidak dijawab

1-6-3: Diluar kondisi

1-6-4: Sibuk/Tdk dijwb

1-7: Telepon tunggu

2: Buku telepon

2-1: Cari

2-2: Tambah

2-3: Set grup

2-4: Telepon saya #

55

56

SCH_X619, page 56

nggggu n m

3: Pesan

3-1: Pesan baru

3-2: Masukan

3-2-1: Suara

3-2-2: Kartu

3-2-3: Telpon

3-3: Keluaran

3-3-1: Kartu

3-3-2: Telpon

3-4: Hapus pesan

3-4-1: Notifikasi suara

3-4-2: Masukan SIM

3-4-3: Masukan tlp

3-4-4: Keluar SIM

3-4-5: Keluar tlp

3-4-6: Semua pesan

3-5: Setup pesan

3-5-1: Putar pewaktu

3-5-2: Ingat pesan

3-5-3: Pesan baru

3-5-4: Canned msg.

SCH_X619, page57

4: Jadwal

4-1: Lihat bulan

4-2: Ke tanggal

4-3: Set alarm

4-4: Kalkulator

4-5: Sekarang

4-6: Daftar kerja

4-7: Tempat memo

4-8: Countdown

4-9: Waktu dunia

5: Hiburan

5-1: Kotak musik

5-1-1: Panggilan suara

5-1-2: Pesan

5-1-3: Alarm/Jadwal

5-2: Kotak gambar

5-2-1: Pembukaan

5-2-2: Penutupan

5-2-3: Wallpaper

5-3: Permainan

5-4: MP3 player

5-5: Status memori

5-5-1: Total

5-5-2: Musik

5-5-3: Gambar

nggggu n m

57

SCH_X619, page 58

58

nggggu n m

6: Seting

6-1: Suara

6-1-1: Volume dering

6-1-1-1: Panggilan suara

6-1-1-2: Pesan

6-1-1-3: Alarm/Jadwal

6-1-2: Nada tombol

6-1-3: Tanda fungsi

6-1-3-1: Tanda nada

6-1-3-2: Settings

6-1-4: Tanda jam

6-1-5: Volume suara

6-2: Tampilan

6-2-1: Bendera

6-2-2: Lampu belakang

6-2-3: Bahasa

6-2-4: Set waktu

6-2-4-1: Waktu utama

6-2-4-2: Jam kembar

6-2-5: Ext.Jam

6-2-6: Kontras

6-2-6-1: LCD utama

6-2-6-2: LCD depan

6-2-7: Lampu servis

6-3: Ulang otomatis

6-4: Mode jawab

6-5: Pilihan pindah

6-6: Pengaman

6-6-1: Mode kunci

6-6-2: Ganti kunci

6-6-3: Emergensi #

6-6-4: Privasi suara

6-6-5: Dilarang

SCH_X619, page59

nggggu n m

6: Seting

((lanjutan)

6-6-6: Kosong memori

6-6-6-1: Kartu

6-6-6-2: Telepon

6-6-6-3: Semua

6-6-7: Reset telepon

6-6-8: Setup kartu

6-6-8-1: Cek PIN

6-6-8-2: Ganti PIN

6-6-8-3: Kunci UIM

6-6-9: Pilih jaringan

6-7: Metode masukan

7: Kamera

7-1: Ambil gambar

7-2: Rekam video

7-3: Album foto

7-4: Album video

7-5: Settings

7-5-1: Resolusi

7-5-2: Bingkai lucu

7-5-3: Suara shutter

7-5-4: Kualitas

7-6: Status memori

* Tersedia hanya jika Anda menggunakan kartu UTK UIM yang memiliki layanan tambahan. Untuk detail lebih lanjut, lihat petunjuk kartu UTK UIM Anda.

59

SCH_X619, page 60

Panggilan

Anda dapat menggunakan menu Panggilan untuk:

• Melihat dan memanggil nomor telepon yang terlewati, panggilan keluar atau panggilan masuk.

• Menghapus nomor dalam daftar nomor panggilan.

• Melihat lamanya waktu panggilan.

• Menyetel telepon untuk menerima panggilan kedua atau untuk mengalihkan panggilan masuk ke nomor yang sudah ditentukan.

Panggilan gagal

(Menu 1-1)

Jika Identifikasi Saluran Penelepon tersedia, telepon anda menyimpan daftar dari 20 panggilan masuk anda yang tak terjawab. Hubungi penyedia layanan

Anda untuk hal ini.

1. Tekan tombol Ke atas atau Ke bawah untuk mencari sebuah nomor atau nama, jika tersimpan dalam Buku Telepon Anda.

2. Tekan tombol fungsi Pilih untuk memilih nomor yang disorot. Nomor atau nama yang dipanggil, jika tersimpan dalam Buku Telepon, akan muncul.

3. Untuk

Tekan

Melakukan panggilan tombol .

ke Nomor tersebut

Menggunakan pilihan tombol fungsi Menu. Untuk detail, lihat halaman berikutnya.

Melihat penelepon tombol navigasi.

lainnya

Kembali ke mode Siaga tombol .

60

SCH_X619, page61

Ketika Anda mengakses pilihan menu, pilihan berikut ini tersedia:

Bicara: memanggil nomor.

Simpan: memungkinkan Anda untuk menyimpan nomor pada Buku Telepon.

Tunda: memungkinkan Anda untuk menambah kode wilayah atau kode fitur ke nomor tersebut sebelum memanggil nomor itu.

Hapus: memungkinkan Anda menghapus nomor itu.

Telepon masuk

(Menu 1-2)

Menu ini memungkinkan anda melihat sampai 20 panggilan terakhir yang Anda terima jika Anda terdaftar pada Layanan Identifikasi Penelepon.

Hubungi penyedia layanan Anda untuk informasi lebih lanjut mengenai layanan ini. Ketika Anda mengakses menu ini, daftar panggilan masuk muncul di layar.

Untuk detail selanjutnya mengenai bergerak pada daftar dan mengakses daftar panggilan, lihat

“Panggilan gagal” pada halaman sebelumnya.

61

62

SCH_X619, page 62

Telepon keluar

(Menu 1-3)

Telepon menyimpan sampai 20 nomor terakhir yang

Anda panggil. Ketika Anda mengakses menu ini, daftar panggilan keluar muncul di layar.

Untuk detail selanjutnya mengenai bergerak pada daftar dan mengakses daftar panggilan, lihat

“Panggilan gagal” pada halaman 60.

Hapus daftar

(Menu 1-4)

Dalam menu ini, Anda dapat menghapus entri yang disimpan dalam tiga daftar panggilan: panggilan terlewati, panggilan masuk dan panggilan keluar.

Anda juga dapat menghapus semua entri daftar panggilan satu persatu dengan memilih Semua

telepon.

Jika pesan konfirmasi muncul, pilih Ya untuk menghapus daftar tersebut. Jika Anda ingin membatalkan, pilih Tidak.

SCH_X619, page63

Air time

(Menu 1-5)

Telepon Anda mencatat jumlah air time, waktu bicara, atau waktu yang digunakan. Menggunakan menu ini, Anda dapat melihat jumlah panggilan ke atau dari telepon Anda dan air time untuk seluruh panggilan itu. Anda dapat dengan mudah menghapus catatan air time pada setiap saat.

Catatan: Fitur ini tidak dimaksudkan untuk dipakai untuk tujuan penagihan.

Pilihan yang tersedia adalah:

Telp. terakhir: menunjukkan air time dari panggilan terakhir.

Total: memperlihatkan jumlah seluruh panggilan yang Anda lakukan atau terima dan total lamanya panggilan sejak terakhir penghitung air time disetel ke angka nol dengan menggunakan pilihan Hapus

total.

Lama panggilan: memperlihatkan jumlah dan total lamanya seluruh panggilan yang Anda lakukan atau terima sejak telepon itu dikirimkan dari pabrik.

Hapus total: menghapus pengukuran “Total” air time dan menyetel ulang pengukur air time.

63

SCH_X619, page 64

64

Alih panggilan

(Menu 1-6)

Layangan jaringan ini memungkinkan Anda mengalihkan panggilan masuk ke nomor lainnya.

Catatan: Menu ini hanya tersedia jika diaktifkan melalui jaringan layanan Anda. Hubungi penyedia layanan Anda untuk menggunakannya.

Pilihan yang tersedia:

Sibuk: Panggilan dialihkan jika Anda sedang menelepon.

Tidak dijawab: Panggilan dialihkan jika Anda tidak menjawabnya.

Diluar kondisi: Panggilan selalu akan dialihkan.

Sibuk/Tdk dijwb: Panggilan dialihkan jika Anda sedang menelepon atau tidak menjawab.

Untuk mengatur pilihan pengalihan:

1. Pilih jenis pengalihan panggilan dengan menekan tombol ke atas dan ke bawah dan tekan tombol fungsi Pilih.

2. Pilih Aktifkan dan tekan tombol fungsi Simpan.

3. Masukkan kode wilayah dan nomor telepon yang

Anda ingin alihkan.

4. Tekan tombol fungsi Kirim. Telepon akan mengirim pengaturan yang dibuat kepada layanan jaringan Anda.

SCH_X619, page65

Jika Pengalihan Panggilan sudah diaktifkan, sebuah teks akan muncul untuk memberitahu Anda bahwa panggilan akan dialihkan. Teks itu juga akan memberitahu Anda setiap kali sebuah panggilan dialihkan.

Untuk Non-Aktifkan pengaturan pengalihan panggilan:

1. Pilih pilihan pengalihan panggilan dan tekan tombol fungsi Pilih.

2. Pilih Non-aktifkan dan tekan tombol fungsi

Simpan.

Telepon tunggu

(Menu 1-7)

Fitur Panggilan Tunggu akan mengingatkan Anda akan adanya panggilan masuk ketika anda sedang berbicara di telepon.

Untuk menggunakan fitur ini, pilih Aktifkan dengan menekan tombol ke atas atau ke bawah dan tekan tombol fungsi Simpan. Telepon akan mengrimkan pengaturan itu kepada jaringan Anda.

Dengan diaktifkannya fungsi ini Anda dapat merespon kepada panggilan yang masuk dengan menekan tombol ketika Anda sedang berbicara.

Hal ini akan menunda pembicaraan Anda dengan penelepon pertama dan menjawab penelepon kedua.

Untuk detail selanjutnya, lihat halaman 43.

Untuk menghentikan pengaturan panggilan tunggu, pilih Non-aktifkan dan tekan tombol fungsi Simpan.

65

SCH_X619, page 66

Buku telepon

Anda dapat menyimpan nomor telepon dan nama pemiliknya dalam memori Kartu UIM dan telepon.

Kartu UIM dan memori telepon, walaupun secara fisik terpisah, akan digunakan seolah keduanya berada dalam satu kesatuan yang disebut buku telepon.

Kapasitas memori kartu berbeda-beda tergantung pada pabrik pembuat kartu.

Cari

(Menu 2-1)

Pilihan ini memungkinkan anda untuk mencari entri menggunakan nama, nomor entri, nama grup atau lokasi penyimpanan.

Catatan: Anda dapat mengakses pilihan ini secara cepat dengan menekan tombol cari saat telepon dalam mode Siaga.

Untuk mengganti metode pencarian, tekan tombol keatas dan tekan tombol kanan atau kiri sampai kepada pilihan yang anda inginkan: By name,

By entry, By group dan By storage.

66

Menemukan sebuah entri By name

Ketika anda memilih metode ini, semua entri di dalam buku telepon akan dimunculkan secara alfabetis.

1. Jika diperlukan, tekanlah tombol kiri atau tombol kanan untuk mencari By name.

2. Jika diperlukan, tekanlah tombol kebawah untuk menandai kotak input nama.

SCH_X619, page67

B ukku n

3. Masukan beberapa huruf pertama dari nama yang anda ingin temukan. Anda dapat memasukan karakter menggunakan mode ABC yang ditentukan.

4. Jika diperlukan, tekan tombol keatas atau kebawah untuk mencari entri

5. Jika entri telah ditandai:

• Tekan tombol untuk melakukan panggilan ke nomor entri cepat.

• Tekan tombol fungsi Menu untuk melakukan pilihan berikut ini:

- Edit: mengedit nomor telepon, nama, lokasi penyimpanan, dll.

- Hapus: Menghapus entri yang dipilih.

- Baru: menambah nomor pada Buku Telepon.

Anda dapat membuat entri baru atau menambah pada entri yang ada. Untuk keterangan lebih lanjut cara menambah nomor, lihat halaman 70.

• Tekan tombol fungsi OK untuk memilih entri.

Informasi entri akan muncul di layar. Pindah ke nomor berikutnya dengan cara menekan tombol navigasi ke atas atau ke bawah.

Tekan Menu dan anda dapat mengakses salah satu dari pilihan ini

- Bicara: Melakukan Panggilan pada nomor panggilan cepat.

- Edit: Memungkinkan Anda untuk mengganti nomor telepon, nama, lokasi nomor dan lain-lain.

67

68

SCH_X619, page 68

B ukku po n

- Salin: Memungkinkan Anda untuk menduplikasi sebuah nomor ke lokasi memori lainnya. Untuk sebuah entri yang tersimpan dalam memori telepon, pilihan ini hanya muncul apabila Anda memilih sebuah nomor, seperti Rumah, Kantor, Mobile, Pager, atau

Fax.

- Hapus: Menghapus entri. Jika Anda memilih satu nomor dari entri, hanya nomor tersebut akan dihapus.

• Tekan tombol C untuk kembali ke layar sebelumnya.

• Tekan tombol untuk keluar menu ini.

Mencari entri By entry

Jika Anda memilih metoda ini, emua entri Buku

Telepon akan muncul dalam urutan numerik dari nomor lokasi.

1. Tekan tombol Kiri atau Kanan untuk mencari By

entry.

2. Tekan tombol Kebawah untuk menandai kotak input nomor.

3. Masukkan nomor lokasi entri yang Anda cari.

4. Lakukan prosedur dari langkah 4 pada halaman 67.

SCH_X619, page69

B ukku n

Mencari entri By group

Jika Anda memilih metoda ini, akan muncul daftar entri Buku Telepon dalam grup.

1. Tekan tombol Kiri atau Kanan untuk menemukan

By group.

2. Tekan tombol Kebawah untuk bergerak ke bidang pilihan grup.

3. Tekan tombol Kiri atau Kanan untuk bergerak pada grup.

Setiap saat Anda memilih sebuah grup, akan muncul daftar entri-entri yang berhubungan.

4. Lakukan prosedur dari langkah 4 pada halaman 67.

Mencari entri By storage

Jika Anda memilih metoda ini, akan muncul pertama daftar entri Buku Telepon dalam kartu UIM.

1. Tekan tombol Kiri atau Kanan untuk mencari By

storage.

2. Tekan tombol Kebawah untuk bergerak ke bidang pemilihan memori.

3. Tekan tombol Kiri atau Kanan untuk berpindah pada memori, Kartu dan Telepon.

Setiap saat Anda memilih sebuah memori, akan muncul daftar entri yang berhubungan.

4. Lakukan prosedur dari langkah 4 pada halaman 67.

69

70

SCH_X619, page 70

B ukku po n

Tambah

(Menu 2-2)

Menu ini memungkinkan Anda untuk menambah entri baru kepada Buku Telepon dengan menyimpan sebuah nomor telepon, alamat e-mail atau catatan.

Menambah entri baru menggunakan nomor

Dalam memori telepon, sebuah nama dapat berisi sampai 5 nomor dalam kategori berbeda; Rumah,

Kantor, Selular, Penyeranta, dan Fax. Anda hanya dapat menyimpan satu nomor dengan satu nama dalam memori Kartu.

1. Setelah mengakses menu Tambah (Menu 2-2), pilih Nomor dari daftar dan tekan tombol fungsi

OK.

2. Masukkan nomor yang ingin Anda simpan dan tekan tombol fungsi Simpan.

3. Tekan tombol fungsi Simpan untuk menerima

Masukan baru.

4. Masukkan nama dan tekan tombol fungsi OK.

Untuk informasi lebih lanjut tentang cara memasukkan karakter, lihat halaman 45.

SCH_X619, page71

B ukku n

5. Telepon Anda memperlihatkan informasi entri tersebut. Tekan tombol Keatas atau Kebawah untuk memilih pada bagian-bagian keterangan.

Nama: Tekan tombol fungsi Edit untuk merubah nama yang Anda masukkan dalam langkah 4, jika perlu. Anda dapat memasukkan nama dalam langkah ini jika nama itu belum dimasukkan.

Penyimpanan: Memperlihatkan memori dimana nomor disimpan. Memori kartu secara otomatis akan dipilih untuk menyimpan nomor.

Nomor lokasi: Muncul lokasi pertama yang tersedia. Jika Anda memerlukannya, masukkan nomor lokasi dengan menggunakan tombol angka atau tekan tombol Kiri atau Kanan sampai nomor lokasi yang Anda inginkan muncul.

Nomor: Memperlihatkan nomor yang Anda masukkan dalam langkah 2. Anda dapat mengganti nomor atau menyisipkan jeda dengan menggunakan tombol fungsi Tahan.

6. Untuk menyimpan nomor dalam kartu, lewati ke langkah 10.

Untuk menyimpannya di memori telepon, tandai penyimpanan atau bidang nomor lokasi dan tekan tombol fungsi Telepon. Lanjutkan langkah berikutnya.

7. Pilihlah ikon jenis, Rumah, Kantor, Mobile,

Pager, atau Fax dengan menggunakan tombol navigasi dan tekan tombol fungsi Pilih.

71

SCH_X619, page 72

B ukku po n

8. Tekan tombol Keatas atau Kebawah dan jika perlu rubah pengaturan atau masukkan informasi tambahan.

Nama: Menunjukkan nama entri.

Penyimpanan: Menunjukkan memori dimana nomor itu disimpan.

Nomor lokasi: Menunjukkan nomor lokasi.

Rumah/Kantor/Mobile/Pager/Fax: Anda dapat menambah nomor-nomor untuk setiap kategori atau merubah nomor yang ada.

E-Mail/E-Mail2: Tekan tombol Edit untuk memasukkan alamat e-mail. Untuk informasi lebih lanjut mengenai cara memasukkan karakter, lihat halaman 45.

ETC: Tekan tombol fungsi Edit untuk menambah catatan mengenai orang tersebut.

Masukkan gambar: Memungkinkan Anda untuk memasukkan satu foto yang Anda ambil menggunakan kamera sebagai gambar ID penelepon yang akan ditunjukkan ketika Anda menerima panggilan dari nomor pilihan itu.

Panggilan cepat: Pilih kategori nomor yang

Anda ingin gunakan untuk panggilan cepat, dengan menekan tombol Kiri atau Kanan.

Group: Pilih satu grup yang ada, di mana entri itu dimasukkan. Menggabungkan entri-entri memungkinkan Anda untuk mencari jumlah dalam grup. Lihat halaman 69.

Dering: Pilih melodi dering yang unik untuk entri tersebut. Dengan memilih nada berbeda untuk setiap entri, panggilan suara yang masuk yang memiliki ID penelepon dapat dikenali dibandingkan yang tidak.

72

SCH_X619, page73

B ukku n

9. Ulangi langkah 8 sampai Anda menyelesaikan informasi kontak entri.

10. Tekan tombol fungsi Simpan untuk menyimpan entri.

Setelah menyimpan, telepon akan memperlihatkan status memori dari Buku Telepon selama beberapa detik dan berpindah ke daftar Buku Telepon.

Menyimpan nomor telepon dari mode siaga

1. Dalam mode Siaga, masukkan sebuah nomor yang

Anda ingin simpan.

Atau tekan tombol untuk mengakhiri panggilan. Waktu panggilan dan nomor telepon akan muncul di layar.

2. Tekan tombol fungsi Simpan.

3. Masukkan nama dan tekan tombol fungsi OK.

Untuk informasi selanjutnya tentang cara memasukkan karakater, lihat halaman 45.

4. Lakukan prosedur dari langkah 5 pada halaman 71.

Menambah nomor pada entri yang sudah ada

Anda dapat menyimpan sampai 5 nomor untuk nama yang tersimpan dalam memori telepon dengan memasukkannya ke tipe-tipe yang berbeda.

1. Setelah mengakses menu Tambah (Menu 2-2), pilih Nomor dari daftar dan tekan tombol fungsi

OK.

2. Masukkan nomor yang ingin Anda simpan dan tekan tombol Simpan.

73

74

SCH_X619, page 74

B ukku po n

3. Tekan tombol Keatas atau Kebawah untuk memilih

Cari dan tekan tombol Simpan.

4. Cari nama yang Anda inginkan menggunakan tombol

Keatas dan Kebawah dan tekan tombol OK.

5. Pilih ikon tipe dengan menekan tombol navigasi dan tekan tombol Pilih.

6. Lakukan prosedur dari langkah 8 pada halaman 72.

7. Ketika pesan konfirmasi untuk menindih entri muncul di layar, pilih Ya dan tekan tombol fungsi Pilih.

Menambah entri baru menggunakan alamat E-mail

Anda dapat menyimpan alamant e-mail sebagai entri

Buku Telepon.

1. Setelah mengakses menu Tambah (Menu 2-2), pilih

E-mail dari daftar dan tekan tombol fungsi OK.

2. Masukkan alamat e-mail dan tekan tombol fungsi

OK.

Untuk informasi selanjutnya mengenai cara memasukkan karakter, lihat halaman 45.

3. Tekan tombol Simpan untuk menerima Masukan baru.

Catatan: Untuk menambah alamat pada entri yang ada, pilih Cari. Cari nama dari daftar Buku

Telepon dan tekan tombol fungsi OK.

SCH_X619, page75

B ukku n

4. Masukkan nama dan tekan tombol fungsi OK.

5. Lakukan prosedur dari langkah 8 pada halaman 72.

Menambah entri baru menggunakan lain-lain

Anda dapat membuat catatan tentang seseorang sebagai entri Buku Telepon.

1. Setelah mengakses menu Tambah (Menu 2-2), pilih Lain-lain dari daftar dan tekan tombol fungsi

OK.

2. Masukkan catatan dan tekan tombol fungsi OK.

Untuk informasi lebih lanjut tentang cara memasukkan karakter, lihat halaman 45.

3. Tekan tombol fungsi Simpan untuk menerima

Masukan baru.

Catatan: Untuk menambah memo pada entri yang ada, pilih Cari. Cari nama dari daftar

Buku Telepon dan tekan tombol fungsi

OK.

4. Masukkan nama dan tekan tombol fungsi OK.

5. Lakukan prosedur dari langkah 8 pada halaman 72.

75

76

SCH_X619, page 76

B ukku po n

Set grup

(Menu 2-3)

Menu ini memungkinkan Anda untuk merubah nama grup.

1. Tekan tombol Keatas atau Kebawah untuk memilih grup yang Anda ingin ganti namanya dan tekan tombol fungsi Pilih.

2. Tekan tombol C untuk menghapus nama grup lama.

3. Masukkan nama.

Untuk informasi lebih lanjut tentang cara memasukkan karakter, lihat halaman 45

4. Tekan tombol OK untuk menyimpan nama baru tersebut.

Telepon saya #

(Menu 2-4)

Menu ini memperlihatkan kepada Anda nomor telepon sendiri.

Untuk merubah nomor telepon:

1. Tekan tombol fungsi Edit ketika nomor ini muncul di layar.

2. Masukkan nomor baru dan tekan tombol Simpan.

SCH_X619, page77

Pesan

Dalam menu ini, anda dapat menulis pesan SMS baru (Layanan Pesan Singkat) dan memeriksa pesan masuk.

Telepon Anda dapat menerima pemberitahuan surat suara, pesan teks, dan juga pesan web dari web server. Telepon Anda juga dapat mengirim pesan teks jika pemasok sistem Anda menyediakan layanan ini.

Pesan masuk diterima walaupun telepon Anda sedang berada dalam mode Kunci. Untuk mengakses pesan, anda harus membuka kunci telepon.

Jika Anda menerima pesan masuk pada saat berbicara di telepon, telepon Anda mengeluarkan suara nada pemberitahuan atau bergetar, tergantung pada pengaturan suara.

Catatan: Anda dapat secara cepat memasuki menu

Pesan dengan menekan tombol Kiri dalam mode Siaga.

77

SCH_X619, page 78

Pesan baru

(Menu 3-1)

Anda dapat membuat pesan teks singkat dan mengirimnya kepada banyak telepon selular.

1. Masukkan isi pesan dan tekan tombol OK.

Untuk informasi selanjutnya tentang cara memasukkan karakter, lihat halaman 45.

Anda dapat menggunakan sampai 20 pesan tersimpan dengan menekan tombol fungsi Mode dan memilih Pola pesan. Untuk detail, lihat halaman 84.

2. Pilih salah satu pilihan dan tekan tombol OK:

Kirim&Simpan: memungkinkan Anda untuk menyimpan salinan pesan dan kemudian mengirim pesan itu ke tujuan yang diinginkan.

Anda dapat membaca pesan dalam kotak keluar.

Hanya kirim : memungkinkan Anda untuk mengirim pesan. Pesen itu akan dihapus setelah dikirim.

Hanya simpan : memungkinkan Anda untuk menyimpan pesan sehingga dapat dikirim kemudian. Anda dapat membaca pesan itu di kotak keluar.

3. Masukkan nomor telepon.

Jika Anda menekan tombol Cari dan memilih

Buku telepon, Anda dapat mencari nomor pada

Buku Telepon. Untuk keterangan lebih lanjut, lihat halaman 66.

78

SCH_X619, page79

4. Untuk mengirim pesan kepada banyak tujuan, tekan tombol Kebawah dan masukkan nomor lain.

Ulangi langkah ini untuk menambah tujuan lagi.

Anda dapat mengirim pesan ke sampai 10 tujuan pada saat yang sama.

5. Ketika anda selesai memasukkan nomor, tekan tombol OK untuk mengirim atau menyimpan pesan.

Telepon Anda memberitahu apakah pesan itu berhasil dikirim atau tidak, dan kembali ke layar menu Pesan.

Masukan

(Menu 3-2)

Telepon Anda dapat menyimpan pesan SMS dan ID

Penelepon terkait dalam kartu UIM dan memori telepon. Jika memori Anda sudah penuh, layar menampilkan pemberitahuan teks dan menolak tambahan pesan masuk sampai Anda menghapus pesan-pesan lama.

Catatan: Anda dapat mengakses pusat layanan pesan suara secara cepat dengan menekan dan menahan tombol kiri dalam mode Siaga.

Suara

Ketika Anda menerima pesan surat suara, muncul ikon

Surat Suara ( ) dan pemberitahuan teks terkait.

Tekan tombol untuk melakukan panggilan kepada pusat surat suara. Kemudian lakukan petunjuk suara dari sistem tersebut untuk mendengarkan pesan.

Anda juga dapat memeriksa pesan suara dengan mengakses menu Suara (Menu 3-2-1).

Untuk detail lebih lanjut mengenai layanan surat suara dan ketersediannya, hubungi penyedia layanan Anda.

79

SCH_X619, page 80

80

Pesan teks

Ketika telepon menerima pesan teks, muncul ikon pesan SMS baru ( ) dan pemberitahuan teks dengan nomor panggilan. Tekan tombol OK untuk segera melihat pesan.

Ketika Anda mengakses menu Kartu (Menu 3-2-2) atau menu Telpon (Menu 3-2-3), muncul daftar pesan yang diterima. Ikon yang ditampilkan pada daftar menunjukkan status pesan:

• : muncul ketika Anda sudah membaca pesan.

• : menunjukkan bahwa pesan salinan dikirim.

• : berarti bahwa pesan itu penting.

Tekan tombol Keatas atau Kebawah untuk bergerak ke pesan yang diinginkan dan tekan tombol Lihat.

Telepon akan menampilkan isi pesan. Jika perlu, tekan tombol Keatas atau Kebawah untuk melihat pesan.

Ketika melihat pesan, tekan tombol Menu untuk menggunakan pilihan berikut:

Balasan: memungkinkan Anda pesan balasan kepada pengirim.

Kirim: memungkinkan Anda untuk mengirim pesan itu kepada orang lain.

Panggil/Simpan: menunjukkan daftar nomor pengirim, nomor panggil kembali dan nomor-nomor dari teks pesan, jika ada. Tekan tombol untuk memanggil nomor yang dipilih. Untuk menyimpannya dalam Buku Telepon, tekan tombol Simpan.

Hapus: menghapus pesan dari kotak masuk.

SCH_X619, page81

Keluaran

(Menu 3-3)

Telepon Anda dapat menyimpan pesan keluar dalam kartu UIM dan memori telepon.

Ketika Anda mengakses menu Kartu (Menu 3-3-1) atau menu Telpon (Menu 3-3-2), muncul daftar pesan yang dikirim. Ikon yang ditampilkan pada daftar itu menunjukkan status pesan:

• : menunjukkan bahwa pesan berhasil dikirim.

• : menunjukkan bahwa pesan tidak terkirim.

Tekan tombol Keatas atau Kebawah untuk mencari pesan yang diinginkan dan tekan tombol Lihat.

Telepon menampilkan isi pesan juga nomor tujuan.

Jika perlu, tekan tombol Keatas atau Kebawah untuk melihat pesan tersebut.

Ketika sedang melihat pesan, tekan tombol Menu untuk menggunakan pilihan berikut ini:

Kirim kembali: memungkinkan Anda untuk mengirim pesan kepada orang lain.

Panggil/Simpan: menunjukkan daftar nomor tujuan dan nomor-nomor dari teks pesan, jika ada. Tekan tombol untuk memanggil nomor yang dipilih.

Untuk menyimpannya dalam Buku Telepon, tekan tombol Simpan.

Hapus: menghapus pesan dari Kotak Keluar.

81

82

SCH_X619, page 82

Hapus pesan

(Menu 3-4)

Menggunakan menu ini, Anda dapat menghapus semua pesan dalam setiap kotak pesan; pemberitahuan suara, kotak masuk Kartu, kotak masuk telepon, kotak keluar telepon dan kotak keluar telepon.

Anda juga dapat menghapus seluruh pesan satu per satu dengan menggunakan pilihan Semua pesan.

Setup pesan

(Menu 3-5)

Menggunakan menu ini, Anda dapat mengatur bermacam-macam pilihan untuk menerima dan mengirim pesan.

Putar pewaktu

(Menu 3-5-1)

Jika sebuah pesan masuk terlalu panjang untuk layar, telepon menampilkannya dengan menggulung layar secara otomatis. Anda dapat mengatur interval waktu telepon bergerak ke layar berikutnya, dari 1 sampai 5 detik.

Jika pilihan ini diatur ke Mati, Anda perlu secara manual bergerak ke layar berikutnya menggunakan tombol Keatas atau Kebawah.

SCH_X619, page83

Ingat pesan

(Menu 3-5-2)

Ketika sebuah pesan diterima, telepon Anda memberitahukan dengan membunyikan dering tertentu.

Anda dapat mengatur seberapa sering ini akan terjadi.

Mati: Telepon tidak akan memberikan nada peringatan pada saat Anda menerima pesan masuk tetapi ikon Pesan Baru akan muncul.

Sekali: Telepon hanya memberikan nada peringatan sekali sekali saja ketika Anda menerima pesan masuk.

Tiap 2 menit: Telepon akan memberikan nada peringatan setiap 2 menit ketika Anda menerima pesan masuk.

Pesan baru

(Menu 3-5-3)

Anda dapat mengatur pilihan berikut ini sebagai sebagai pengaturan pokok saat membuat pesan baru.

Prioritas: Memungkinkan Anda untuk mengatur level prioritas pesan dari Normal, Penting.

83

84

SCH_X619, page 84

Canned msg.

(Menu 3-5-4)

Telepon memiliki 11 pesan yang sudah disetel sebelumnya untuk memungkinkan Anda menggunakannya ketika menulis pesan baru.

Anda dapat merubahnya, jika perlu, dan menambah sampai 9 pesan.

1. Tekan tombol Keatas atau Kebawah untuk memilih pesan yang ingin Anda rubah.

Untuk menambah pesan baru, pilih lokasi yang kosong.

2. Tekan tombol Pilih.

3. Hapus seluruh pesan yang ada menggunakan tombol C, jika perlu, dan masukkan pesan baru.

Untuk detail selanjutnya tentang cara memasukkan teks, lihat halaman 45.

4. Tekan tombol fungsi OK untuk menyimpan pesan tersebut.

SCH_X619, page85

Jadwal

Fitur pengatur jadwal ini memungkinkan Anda untuk:

• mengetahui tanggal-tanggal dan peristiwa penting.

• mengatur telepon berbunyi pada waktu tertentu.

• menggunakan telepon sebagai kalkulator

• membuat daftar kegiatan yang akan dilakukan

• mengatur dan menghitung mundur sampai Hari-H.

• memeriksa zona waktu di bagian lain dunia.

Catatan: Jika Anda berada di luar area layanan, Anda tidak dapat menggunakan sebagian dari fitur dalam menu Pengatur Jadwal.

Lihat bulan

(Menu 4-1)

Menu ini memungkinkan Anda untuk melihat bulan ini, juga yang lalu atau yang akan datang dalam format kalender. Anda dapat diingatkan oleh fungsi

Kalender sebelum suatu peristiwa dimulai.

Ketika Anda mengakses menu ini, hari saat itu secara otomatis dipilih dan ditunjukkan dengan kotak biru pada kalender.

Catatan: Anda dapat secara cepat masuk ke menu ini dengan menekan tombol Kanan dalam mode

Siaga.

85

SCH_X619, page 86

86

JJaad waall

Memilih hari pada kalender

• Anda dapat berpindah ke hari berikutnya atau hari sebelumnya dengan menekan tombol Kekiri atau

Kekanan.

• Anda dapat berpindah dari minggu pertama ke minggu berikutnya dengan menggunakan tombol

Keatas atau Kebawah.

• Anda dapat melihat bulan berikutnya atau sebelumnya dengan menggunakan tombol-tombol

Volume yang terdapat di sisi kiri telepon.

Pada kalender, tekan tombol fungsi Menu untuk menggunakan pilihan berikut ini:

Lihat: memungkinkan Anda untuk melihat jadwal kegiatan dari hari yang dipilih.

Baru: memungkinkan Anda untuk menambah kegiatan baru pada hari itu.

Menjadwalkan kegiatan

Anda dapat menjadwal sampai 9 kegiatan untuk satu hari dan total 20 kegiatan.

1. Pilih hari dari kalender, merujuk kepada “Memilih hari pada kalender”, dan tekan tombol fungsi OK.

2. Masukkan keterangan kegiatan dan tekan tombol

OK untuk menerima input.

Untuk detail lebih lanjut tentang cara memasukkan karakter, lihat halaman 45.

SCH_X619, page87

JJaad waall

3. Masukkan waktu Mulai dan tanggal menggunakan tombol numerik dan tekan tombol Kebawah.

Catatan: • Anda harus memasukkan format waktu 12-jam.

• Anda dapat bergerak pada bidang input menggunakan tombol Kiri dan Kanan.

4. Masukkan Waktu Akhir dan tanggal menggunakan tombol numerik dan tekan tombol Kebawah.

5. Tentukan kapan alarm akan mengingatkan Anda untuk kegiatan itu, dengan menekan tombol Kiri atau

Kanan. Jika Anda memilih “Tidak ada alarm” telepon tidak akan membunyikan alarm.

6. Tekan tombol Simpan untuk menyimpan kegiatan

Anda.

Melihat jadwal anda

Hari-hari dengan kegiatan terjadwal ditunjukkan oleh kotak pada kalender ketika Anda mengakses menu Lihat

bulan (Menu 4-1). Pilih salah satu dan tekan tombol

OK. Kegiatan pertama akan ditampilkan.

Jalankan kursor pada kegiatan yang Anda ingin lihat dengan menekan tombol Kiri atau Kanan. Jika perlu, tekan tombol Kebawah untuk menampilkan waktu berakhir kegiatan itu.

Ketika melihat kegiatan, tekan tombol Menu untuk menggunakan pilihan berikut ini:

Baru: memungkinkan Anda untuk menambah kegiatan baru.

Edit: memungkinkan Anda untuk mengedit kegiatan.

Hapus: menghapus kegiatan.

Hapus all: menghapus semua kegiatan terjadwal.

87

SCH_X619, page 88

88

JJaad waall

Ke tanggal

(Menu 4-2)

Fitur ini memungkinkan Anda untuk menentukan hari sehingga Anda dapat dengan mudah mengakses hari itu tanpa harus mencari pada kalender.

1. Masukkan hari menggunakan tombol numerik dan tekan tombol Simpan.

Catatan: Anda dapat berpindah pada bidang input dengan menggunakan tombol-tombol Kiri dan Kanan.

2. Ketika tanggal yang Anda masukkan tersorot pada kalender, tekan tombol Simpan untuk mengaksesnya.

Untuk detail lebih lanjut tentang penjadwalan atau melihat kegiatan, lihat “Lihat Bulan” pada halaman 85.

Set alarm

(Menu 4-3)

Menu ini memungkinkan Anda untuk mengatur alarm berdering pada waktu yang ditentukan.

Untuk mengatur alarm:

1. Pilih frekuensi alarm dengan menekan tombol navigasi.

Sekali: Alarm akan berbunyi hanya sekali dan kemudian non-aktif.

Harian: Alarm akan berbunyi setiap hari pada jam yang sama.

SCH_X619, page89

JJaad waall

2. Tekan tombol Simpan.

3. Masukkan waktu untuk alarm berbunyi menggunakan tombol numerik.

Catatan: • Anda dapat berpindah pada bidang input dengan menggunakan tombol-tombol Kiri dan Kanan.

• Anda harus memasukkan jam dalam format 12-jam.

4. Tekan tombol Simpan untuk menyimpan pengaturan tersebut.

Untuk menghentikan alarm ketika berbunyi, buka dan tutup penutup atau tekan tombol apa saja.

Untuk membuat alarm non-aktif, akses menu Set

alarm, pilih Mati.

Kalkulator

(Menu 4-4)

Menggunakan fitur ini, Anda dapat menggunakan telepon sebagai kalkulator. Kalkulator ini memberikan fungsi aritmatika dasar; tambah, kurang, kali dan bagi.

Untuk melakukan penghitungan:

3. Masukkan angka pertama menggunakan tombol numeric.

Catatan:

• Untuk menghapus kesalahan atau membersihkan layar, tekan tombol C.

• Gunakan tombol untuk memasukkan nilai desimal dan tombol untuk merubah tanda sebuah angka menjadi minus (-).

89

90

SCH_X619, page 90

JJaad waall

2. Pilih operasi untuk penghitungan Anda dengan menekan tombol navigasi sesuai dengan gambar pada layar; + (tambah), - (kurang), x (kali), ÷ (bagi).

3. Masukkan angka kedua.

4. Untuk melihat hasilnya, tekan tombol OK.

5. Ulangi langkah 1 sampai 4 sebanyak yang diperlukan.

Sekarang

(Menu 4-5)

Anda dapat membuat jadwal sampai 9 kegiatan untuk hari yang sama, yang menunjukkan waktu mulai dan akhir dari setiap kegiatan. Kegiatankegiatan terjadwal pada tanggal-tanggal mendatang secara otomatis akan muncul pada layar Jadwal Hari

Ini pada hari tertentu itu.

Untuk detail lebih lanjut mengenai pengaturan jadwal dan melihat kegiatan, lihat “Lihat bulan” pada halaman 85.

SCH_X619, page91

JJaad waall

Daftar kerja

(Menu 4-6)

Fitur ini memungkinkan Anda untuk memasukkan daftar pekerjaan yang Anda harus lakukan dan mencamtumkan prioritas dan tenggat waktu. Anda dapat menyimpan sampai 20 daftar kerja.

Membuat daftar kerja

1. Masukkan informasi tugas dan tekan tombol OK.

Untuk informasi selanjutnya mengenai cara memasukkan karakter, lihat halaman 45.

2. Pilih prioritas Tinggi atau Rendah menggunakan tombol Kiri atau Kanan dan tekan tombol Kebawah.

3. Masukkan waktu dan tanggal kapan tugas anda harus dilakukan menggunakan tombol-tombol numerik.

Catatan: • Anda dapat berpindah pada bidang input dengan menggunakan tombol-tombol Kiri dan Kanan.

• Anda harus memasukkan jam dalam format 12-jam.

4. Tekan tombol Simpan untuk menyimpan tugas tersebut.

Melihat daftar kerja

Ketika Anda mengakses menu Daftar kerja (Menu 4-6), tugas pertama akan muncul juga tenggat waktu dan prioritas terkait; untuk prioritas tinggi atau untuk prioritas rendah.

Carilah tugas yang ingin Anda lihat dengan menekan tombol Kiri atau Kanan.

91

SCH_X619, page 92

92

JJaad waall

Ketika melihat sebuah tugas, tekan tombol Menu untuk menggunakan pilihan berikut ini

Baru: memungkinkan Anda untuk menambah tugas baru.

Edit: memungkinkan Anda untuk mengedit tugas.

Hapus: menghapus tugas.

Hapus all: menghapus semua tugas.

Tempat memo

(Menu 4-7)

Fitur ini memungkinkan Anda untuk membuat catatan kecil mengenai hal penting yang perlu anda ingat.

Menulis catatan baru

1. Masukkan isi catatan.

Untuk detail lebih lanjut mengenai cara memasukkan karakter, lihat halaman 45.

2. Tekan tombol OK untuk menyimpan catatan tersebut.

Melihat catatan

Daftar catatan akan muncul ketika Anda mengakses menu Tempat memo (Menu 4-7). Untuk melihat detail, tekan tombol navigasi untuk berpindah ke catatan yang ingin Anda lihat dari daftar dan tekan tombol Pilih.

SCH_X619, page93

JJaad waall

Ketika melihat catatan, tekan tombol Menu untuk menggunakan pilihan berikut ini:

Baru: memungkinkan Anda untuk menambah catatan baru.

Edit: memungkinkan Anda untuk mengedit catatan.

Hapus: menghapus catatan.

Hapus all: menghapus semua catatan.

Countdown

(Menu 4-8)

Menu ini dapat membantu Anda untuk mengetahui waktu yang diperlukan untuk melakukan sebuah kegiatan atau berapa hari, jam dan menit hingga sebuah kegiatan dimulai. Anda dapat membuat hingga 20 pencatat penghitungan mundur menggunakan fitur ini.

Membuat penghitung countdown

1. Masukkan nama untuk penghitung waktu mundur

Anda dan tekan tombol OK.

Untuk detail lebih lanjut mengenai cara memasukkan karakter, lihat halaman 45.

2. Masukkan waktu dan tanggal yang Anda ingin mulai dihitung mundur.

Catatan:

• Anda dapat memasukkan antara 1981 dan 2099 untuk tahun.

• Anda dapat bergerak pada bidang input menggunakan tombol Kiri dan Kanan.

• Anda harus memasukkan jam dalam format 12-jam.

3. Tekan tombol Simpan untuk menyimpan penghitung waktu.

93

SCH_X619, page 94

JJaad waall

Melihat penghitung countdown

Penghitung waktu mundur pertama akan muncul ketika

Anda mengakses menu Countdown (Menu 4-8).

Temukan pengatur waktu yang ingin Anda lihat dengan menekan tombol Kiri atau Kanan.

Ketika melihat pengatur waktu, tekan tombol Menu untuk menggunakan pilihan berikut ini:

Baru: memungkinkan Anda untuk menambah pengatur waktu baru.

Edit: memungkinkan Anda untuk mengedit pengatur waktu.

Hapus: menghapus pengatur waktu.

Hapus all: menghapus semua pengatur waktu.

Waktu dunia

(Menu 4-9)

Anda dapat menggunakan menu ini untuk mengetahui waktu di bagian lain dunia dan mengaktifkan DST (Daylight Saving Time).

Tekan tombol navigasi untuk mencari zona waktu yang ingin Anda lihat.

Untuk mengaktifkan Daylight Saving Time:

1. Setelah melakukan pilihan zona waktu yang Anda inginkan, tekan tombol DST.

2. Pilih Ya dengan menggunakan tombol Kanan dan tekan tombol Pilih. Ikon DST akan muncul di sebelah kiri dari waktu.

Untuk membatalkan pengaturan ini, pilih Tidak.

94

SCH_X619, page95

Hiburan

Dengan menggunakan menu Hiburan, Anda dapat memuat dan menikmati bermacam-macam hal, seperti misalnya gambar, suara, permainan atau file

MP3 dari Wireless Web. Anda juga dapat mengatur isi yang dimuat tersebut.

Kotak musik

(Menu 5-1)

Menu ini memungkinkan Anda untuk mengatur melodi dering yang unik untuk hal-hal berikut ini.

Anda dapat memilih salah satu melodi pokok atau melodi yang dimuat dari Wireless Web atau menggunakan program PC link:

Panggilan suara: memungkinkan Anda untuk memilih dering untuk panggilan suara masuk.

Catatan: Anda dapat dengan kuat merubah dering panggilan dalam mode Siaga. Tekan dan tahan tombol .

Pesan: memungkinkan Anda memiliki sebuah dering untuk surat suara masuk, pesan teks dan peringatan web.

Alarm/Jadwal: memungkinkan Anda untuk memiliki dering untuk pengaturan alarm dan alarm pengatur jadwal.

Untuk memilih melodi:

1. Tentukan pilihan yang Anda inginkan dan tekan tombol Pilih.

2. Pilih kategori dering yang Anda inginkan menggunakan tombol Kiri dan Kanan dan tekan tombol Kebawah.

Jika Anda memilih Pesan dalam langkah 1, lewati ke langkah 3.

95

SCH_X619, page 96

Hiib n

3. Carilah pada dering menggunakan tombol Kiri dan

Kanan. Setelah Anda menggantinya, akan terdengar suara.

4. Tekan tombol fungsi Pilih ketika anda menemukan dering yang Anda inginkan.

Untuk menghapus sebuah melodi:

1. Pada daftar melodi yang dimuat, Melodi saya atau Melody MP3, temukan melodi yang Anda ingin hapus dan tekan tombol fungsi Hapus.

2. Ketika pesan konfirmasi muncul, pilih Ya dan tekan tombol Pilih.

96

Kotak gambar

(Menu 5-2)

Menu ini memungkinkan Anda untuk mengganti gambar latar yang akan ditampilkan dalam mode Siaga atau ketika telepon dinyalakan atau dimatikan. Anda juga dapat menghapus gambar atau foto yang dimuat.

Tersedia pilihan berikut ini:

Pembukaan: Anda dapat memilih sebuah gambar untuk ditampilkan ketika Anda menghidupkan telepon.

Penutupan: Anda dapat memilih sebuah gambar untuk ditampilkan ketika Anda mematikan telepon.

Wallpaper: Anda dapat memilih sebuah gambar untuk ditampilkan pada layar yang sedang tidak aktif.

SCH_X619, page97

Hiib n

Untuk memilih gambar:

1. Pilih item yang Anda inginkan dan tekan tombol fungsi Pilih.

2. Pilih kategori gambar yang Anda inginkan dan tekan tombol Pilih.

Anda dapat memilih salah satu dari gambar pokok, dari gambar yang dimuat dari web atau foto-foto yang Anda ambil.

3. Carilah gambar dengan menggunakan tombol navigasi.

4. Tekan tombol Pilih ketika Anda menemukan gambar yang Anda inginkan.

Untuk menghapus gambar:

1. Pada daftar gambar dari Gambar saya, atau

Foto, cari gambar yang Anda ingin hapus dan tekan tombol Hapus.

2. Ketika muncul pesan konfirmasi, pilih Ya dan tekan tombol Pilih.

Catatan: Jika Anda menghapus foto yang Anda ambil dalam menu ini, foto itu juga dihapus dari album foto.

97

SCH_X619, page 98

Hiib n

98

Permainan

(Menu 5-3)

Anda dapat menikmati permainan dengan menggunakan telepon Anda.

Untuk memulai permainan:

1. Tekan tombol Keatas atau Kebawah untuk mencari sebuah permainan dan tekan tombol fungsi Pilih.

2. Tekan salah satu tombol navigasi atau tombol fungsi yang benar.

Telepon menampilkan pilihan berikut ini:

NEW GAME: memungkinkan Anda untuk memulai permainan baru.

HIGH SCORE: memperlihatkan perolehan nilai

Anda.

HELP: menunjukkan kepada Anda fungsi tombol yang digunakan untuk bermain.

CONTINUE: memungkinkan Anda untuk melanjutkan permainan yang sedang dimainkan.

Menu ini hanya diaktifkan setelah Anda memainkan sebuah permainan.

3. Pilih NEW GAME atau CONTINUE menggunakan tombol Keatas atau Kebawah dan tekan tombol fungsi yang benar.

4. Ketika START GAME atau START terlihat, tekan tombol fungsi yang benar.

Untuk menggunakan pilihan berikut ini, pilih OPTION.

Tekan tombol Keatas atau Kebawah untuk mencari sebuah pilihan dan merubah pengaturan dengan menggunakan tombol fungsi yang benar:

DIFFICULTY: memungkinkan Anda untuk merubah tingkat permainan

SCH_X619, page99

Hiib n

SOUND: memungkinkan Anda untuk menghidupkan atau mematikan suara.

VIBRATION: memungkinkan anda untuk menghidupkan atau mematikan getaran.

BACK/ : kembali ke layar sebelumnya. Anda perlu memilih pilihan ini setelah merubah pilihan-pilihan.

Catatan: Pilihan yang ada mungkin berbeda-beda tergantung pemainan yang dipilih.

5. Ketika sedang memainkan sebuah permainan:

Untuk

Menunda/

Melanjutkan permainan

Keluar dari permainan

Tekanlah

tombol C.

tombol .

Catatan: Pengoperasian tombol dapat berbeda-beda tergantung pada permainan yang dipilih.

Silahkan menggunakan bantuan pada layar.

99

SCH_X619, page 100

Hiib n

MP3 player

(Menu 5-4)

Telepon Anda memiliki fungsi MP3 player untuk memungkinkan Anda menikmati musik MP3.

Sebelum menggunakan MP3 player, Anda perlu memuat file MP3 yang tersimpan di dalam PC Anda ke memori telepon melalui program MP3 manager yang dimuat dari situs www.samsung.com/id.

Catatan:

• Telepon Anda dapat menyimpan file MP3 sampai 16 MB.

• Anda dapat memuat MP3 files dengan kecepatan transmisi 40 sampai 128 Kbps.

Memainkan MP3 files

Anda dapat memainkan semua file MP3 yang disimpan dalam telepon Anda atau file yang dipilih.

Untuk memainkan seluruh file dalam telepon:

1. Tekan tombol dari layar MP3 Player.

2. Anda dapat menggunakan pilihan berikut ini ketika memainkan sebuah file:

Untuk

Menunda atau melanjutkan

Tekanlah

tombol .

Akses file sebelumnya Tombol Kiri dua kali.

Berpindah ke awal file Tombol kiri.

100

SCH_X619, page101

Hiib n

Untuk Tekanlah

Berpindah ke file Tombol Kanan.

berikutnya

Mengganti Tombol kebawah sampai ikon mode pengulangan mode mengulang muncul.

• : repeats the current file.

• : repeats all of the files you selected.

• : repeats all of the files.

• : shuffles the files.

Menyetel volume Tombol volume.

Menghentikan musik Tombol fungsi Stop atau tombol C.

Keluar MP3 Player Tombol fungsi Akhiri.

Untuk memainkan sebuah file:

1. Tekan tombol Keatas untuk melihat daftar file.

Ketika Anda menekan tombol fungsi Pilihan, tersedia pilihan berikut ini:

Multi pilihan : memainkan seluruh file yang

Anda pilih. Untuk detail, lihat halaman 102.

Hapus: menghapus file.

Hapus all: menghapus semua file.

Efek visual: memungkinkan Anda untuk memilih sebuah gambar yang ditampilkan pada layar ketika sebuah file sedang dimainkan.

Info file: memungkinkan Anda untuk melihat informasi mengenai file, seperti nama, tanggal file dimuat, ukuran dan format

101

SCH_X619, page 102

Hiib n

2. Pilih sebuah file musik yang Anda inginkan menggunakan tombol Keatas dan Kebawah dan tekan tombol fungsi Mainkan.

Untuk detail mengenai menggunakan tombol-tombol ketika memainkan file tersebut, lihat halaman 100.

Untuk memainkan file-file yang dipilih:

1. Tekan tombol Keatas untuk melihat daftar file.

2. Tekan tombol Pilihan dan pilih Multi pilihan.

3. Pilih file yang Anda inginkan menggunakan tombol navigasi dan tekan tombol fungsi Pilih atau tombol . Ulangi langkah ini untuk memilih lebih banyak file.

4. Tekan tombol fungsi Mainkan.

Untuk detail mengenai menggunakan tomboltombol ketika memainkan file tersebut, lihat halaman 100.

Catatan:

• Anda dapat menerima sebuah panggilan ketika sedang memainkan file MP3. Setelah mengakhiri panggilan, telepon kembali ke mode Mainkan.

• Jika Anda menerima sebuah pesan ketika file MP3 sedang aktif, nada peringatan akan berbunyi dan

MP3 kembali aktif.

• Jika waktu alarm berakhir ketika file MP3 sedang aktif, file tersebut berhenti sementara dan alarm berdering. Setelah Anda menghentikan alarm, telepon akan kembali ke mode Mainkan.

102

SCH_X619, page103

Hiib n

Status memori

(Menu 5-5)

Status menu ini memungkinkan Anda untuk memeriksa kapasitas memori yang sedang digunakan atau memori yang tersisa untuk ruang/isi yang dimuat, seperti misalnya melodi, gambar, permainan dan aplikasi lainnya.

Total: memperlihatkan total ruang termasuk ruang yang digunakan dan yang bebas.

Musik: memerlihatkan daftar file musik yang dimuat, seperti bel atau melodi.

Gambar: memperlihatkan daftar file citra/gambar yang dimuat, termasuk gambar dan citra animasi.

Anda juga dapat menghapus isian yang lama dari daftar isian untuk memperbanyak ruang memori untuk menyimpan isian yang baru.

103

SCH_X619, page 104

Seting

Banyak fitur berbeda pada telepon Anda dapat disesuaikan menurut keinginan Anda.

104

Suara

(Menu 6-1)

Anda dapat menggunakan menu ini untuk menyesuaikan berbagai pengaturan suara, seperti:

• volume dering.

• nada tombol dan volume suara.

• nada yang berbunyi ketika sedang menggunakan fungsi-fungsi telepon.

• nada yang mengingatkan Anda setiap jam.

Volume dering

(Menu 6-1-1)

Menu ini memungkinkan Anda untuk menyesuaikan volume dering untuk hal berikut ini:

Panggilan suara: memungkinkan Anda untuk menyesuaikan volume dering untuk panggilan yang masuk.

Catatan: Anda dapat menyesuaikan volume menggunakan tombol-tombol Volume pada sisi kiri telepon dalam mode bicara.

Pesan: memungkinkan Anda untuk menyesuaikan volume dering untuk pesan yang masuk.

Alarm/Jadwal: memungkinkan Anda untuk menyesuaikan volume dering untuk pengaturan alarm dan alarm pengatur jadwal.

SCH_X619, page105

Tekan tombol-tombol navigasi untuk menyesuaikan level volume atau memilih tipe. Tersedia pilihanpilihan berikut ini:

Hening: Telepon tidak berbunyi.

1 Beep: Telepon berbunyi bip sekali.

Getar: Telepon beralih ke mode Getar. Sebuah panggilan masuk akan menggetarkan telepon.

Level 1-5: Anda dapat menyesuaikan level volume.

Grafik menunjukkan level volume; semakin banyak garis, semakin keras volume.

Nada tombol

(Menu 6-1-2)

Menu ini memungkinkan anda untuk memilih tipe nada tombol yang akan berbunyi setiap kali Anda menekan sebuah tombol.

Tanda fungsi

(Menu 6-1-3)

Telepon Anda mengeluarkan bunyi peringatan (bip) pada waktu tertentu untuk memberitahukan bahwa hal-hal tertentu telah terjadi ketika Anda menggunakan telepon.

Tanda nada

Dalam menu ini Anda dapat memilih sebuah nada untuk peringatan fungsi.

Pilih salah satu dari tiga nada peringatan.

105

SCH_X619, page 106

Settings

Anda dapat mengaktifkan setiap peringatan. Tekan tombol Pilih untuk menandai pemeriksaan di depan peringatan yang Anda ingin aktifkan. Anda Dapat menghapus tanda periksa itu dengan menekan tombol Tidak.

Jenis-jenis peringatan ini tersedia:

Pilih/Simpan: Jika peringatan ini dipilih, telepon akan mengeluarkan suara peringatan ketika Anda menyimpan pemilihan atau mengganti sebuah fungsi menu.

Batal/Warning: Jika peringatan ini dipilih, telepon akan berbunyi peringatan ketika Anda membatalkan pemilihan Anda atau mengganti ketika pesan konfimasi muncul.

Folder: Jika peringatan ini dipilih, telepon membunyikan peringatan jika Anda membuka atau menutup penutup telepon.

Terhubung: Jika peringatan ini dipilih, telepon akan berbunyi nada sambungan ketika panggilan Anda tersambung dengan jaringan.

Disconnect: Jika peringatan ini dipilih, telepon akan berbunyi nada pemutusan ketika panggilan dihentikan.

Power on/off: Jika peringatan ini dipilih, telepon akan berbunyi peringatan ketika Anda menghidupkan atau mematikan telepon.

Mode manner: Jika peringatan ini dipilih, telepon akan berbunyi peringatan ketika Anda keluar dari mode Cara.

106

SCH_X619, page107

Tanda jam

(Menu 6-1-4)

Anda dapat mengatur telepon untuk membunyikan suatu peringatan pada setiap jam.

1. Masukkan periode waktu ketika telepon mengaktifkan peringatan jam menggunakan angka pada tombol.

2. Tekan tombol Kebawah dan pilih On dengan menekan tombol Keatas atau Kebawah.

3. Tekan tombol Simpan.

Jika Anda ingin menon-aktifkan peringatan jam, pilih Off.

Volume suara

(Menu 6-1-5)

Menu ini memungkinkan Anda untuk menyesuaikan volume suara speaker untuk mendengar.

Tekan tombol navigasi atau tombol-tombol volume pada sisi kiri telepon untuk menyesuaikan volume.

Grafik di layar memperlihatkan level volume; semakin banyak baris yang Anda lihat, semakin keras volume tersebut.

Catatan: Selama melakukan panggilan, Anda dapat menyesuaikan volume menggunakan tomboltombol volume.

107

SCH_X619, page 108

108

Tampilan

(Menu 6-2)

Fitur tampilan memungkinkan Anda untuk:

• membuat salam/kalimat pembuka Anda sendiri.

• menyetel lamanya waktu untuk lampu latar

• mengganti bahasa tampilan.

• mengatur waktu dan tanggal saat ini.

• mengganti tipe jam untuk tampilan luar.

• menyalakan/mematikan lampu layanan.

• menyesuaikan kontras dari tampilan.

Bendera

(Menu 6-2-1)

Menu ini memungkinkan Anda untuk mengatur pesan banner untuk ditampilkan di bagian bawah tampilan dalam mode Siaga.

Untuk mengganti banner:

1. Jika perlu, tekan tombol C untuk menghapus pesan lama.

2. Masukkan pesan banner baru menggunakan tombol alfanumerik.

Untuk informasi selanjutnya mengenai cara memasukkan karakter, lihat halaman 45.

3. Ketika Anda telah selesai memasukkan pesan, tekan tombol fungsi OK untuk menyimpannya.

SCH_X619, page109

Lampu belakang

(Menu 6-2-2)

Dalam menu ini Anda dapat memilih lamanya waktu lampu latar menyala.

Setelah tombol terakhir ditekan atau Anda membuka penutup, lampu latar tetap menyala selama waktu tertentu dan kemudian mati jika jika tidak ada tombol ditekan. Ingatlah bahwa pemakaian lampu latar lebih cepat menghabiskan baterai Anda.

Bahasa

(Menu 6-2-3)

Anda dapat mengganti bahasa dari tampilan menu dan input tombol. Pilihlah Indonesia, Inggris, atau

Chinese MMI.

Set waktu

(Menu 6-2-4)

Menu ini memungkinkan Anda untuk mengatur waktu dan tanggal saat ini. Tersedia pilihan berikut ini:

Waktu utama

Waktu saat ini, jika disetel, akan muncul. Dalam suatu area layanan, telepon Anda secara otomatis akan menerima informasi waktu dari jaringan.

1. Masukkan waktu dan tanggal saat ini menggunakan tombol angka.

Bulan, hari, jam dan menit masing-masing harus dimasukkan menggunakan 2 angka dan tahun harus diisi dengan 4 angka.

109

SCH_X619, page 110

Catatan: • Anda harus memasukkan format waktu 12-jam.

• Anda dapat bergerak pada bidang input menggunakan tombol Kiri dan Kanan.

2. Ketika Anda sudah selesai, tekan tombol Simpan.

Jam kembar

Anda dapat memilih dua zona waktu untuk ditampilkan jika Anda memilih Jam kembar untuk gambar wallpaper (Menu 5-2-3); lihat halaman 96.

Untuk memilih zona waktu untuk jam rangkap:

1. Ketika Lokasi muncul di layar, tekan tombol

Kebawah.

2. Pilih zona waktu untuk jam sebelah kiri dengan menekan tombol Kiri atau Kanan dan tekan tombol

Kebawah.

3. Pilih zona waktu untuk jam sebelah kanan dengan menekan tombol Kiri atau Kanan.

4. Tekan tombol Simpan.

Untuk mengaktifkan daylight saving time:

1. Ketika Lokasi muncul di layar, tekan tombol Kiri atau

Kanan untuk menampilan Musim panas. Tekan tombol Kebawah.

2. Pilih Hidup untuk memakai daylight saving time untuk jam sebelah kiri. Kalau tidak, pilih Musim panas.

3. Tekan tombol Kebawah dan ulangi langkah 2 untuk jam sebelah kanan.

4. Tekan tombol Simpan.

110

SCH_X619, page111

Ext. Jam

(Menu 6-2-5)

Anda dapat mengganti jenis jam untuk ditunjukkan pada tampilan luar dalam mode Siaga.

Pilih salah satu dari empat pilihan: Jam digital dan

Jam analog 1 sampai Jam analog 3.

Kontras

(Menu 6-2-6)

Anda dapat menyesuaikan kontras dari layar tampilan untuk lebih enak dilihat dalam kondisikondisi pencahayaan yang berbeda.

Untuk menyesuaikan kontras tampilan:

1. Pilih LCD utama atau LCD depan dan tekan tombol Pilih.

2. Sesuaikan kontras dengan menggunakan tombol

Kiri dan Kanan. Setiap saat Anda menekan tombol,

Anda akan melihat status dari tampilan tersebut.

3. Jika Anda sudah puas, tekan tombol Pilih untuk menyimpan pemilihan tersebut.

Lampu servis

(Menu 6-2-7)

Lampu servis pada pentutup berkedip-kedip untuk menunjukkan status layanan. Dalam menu ini, Anda dapat mengaktifkan atau non-aktifkan fitur lampu layanan.

111

SCH_X619, page 112

112

Ulang otomatis

(Menu 6-3)

Jika menu ini On, telepon Anda secara otomatis akan memanggil ulang nomor jika sambungan tidak terjadi.

Tergantung pada lokasi Anda, banyaknya pengulangan yang dilakukan oleh telepon akan berbeda-beda.

Mode jawab

(Menu 6-4)

Menu ini memungkinkan Anda untuk memilih cara menjawab sebuah panggilan yang masuk.

Tersedia pilihan berikut ini:

Tombol kirim: Telepon hanya menjawab jika Anda menekan tombol .

Buka folder: Telepon akan menjawab jika Anda membuka penutup. Jika penutup itu sudah terbuka, tekan tombol .

Semua tombol: Jika penutup terbuka, Anda dapat menekan tombol apa saja kecuali tombol tombol fungsi dan tombol-tombol volume. Jika penutup tertutup, Anda dapat menjawab dengan membuka penutup tersebut.

SCH_X619, page113

Pilihan pindah

(Menu 6-5)

Jelajah adalah sebuah fitur yang hanya relevan di area-area di mana terdapat paling sedikit dua penyedia layanan selular yang memiliki perjanjian jelajah yang sah. Jelajah memungkinkan Anda untuk mendaftarkan telepon Anda pada salah satu jaringan, tetapi menggunakan fasilitas jaringan lainnya jika jaringan Anda sendiri tidak tersedia. Fitur prioritas sistem ini memungkinkan Anda untuk memprogram telepon Anda untuk pengoperasian optimal di dalam atau di luar area layanan asal Anda.

Anda harus selalu memeriksa tampilan telepon Anda karena ia akan memberitahu kapan Anda berada diluar jaringan penyedia layanan dan apakah telepon

Anda beroperasi di jaringan lainnya; ikon Jelajah ( ) akan muncul. .

Anda memiliki pilihan berikut ini yang memungkinkan

Anda untuk mengendalikan kemampuan jelajah:

Hanya rumah: dengan pengaturan ini, Anda tidak dapat menjelajah. Jika sistem sendiri tidak tersedia, panggilan Anda tidak akan disambungkan dan akan muncul indikator Tidak Ada Layanan ( ).

Otomatis: telepon Anda secara otomatis mencari layanan pertama yang ada dari seluruh tipe layanan secuai dengan Daftar Jelajah Pilihan yang dipasok oleh penyedia layanan.

113

SCH_X619, page 114

114

Pengaman

(Menu 6-6)

Telepon Anda menyediakan berbagai pilihan keamanan, termasuk kode pengunci yang dapat diprogram oleh pengguna dan fitur angka khusus.

Untuk mengakses menu Pengaman, Anda harus memasukkan 4 angka kode pengunci. Kode ini disetel ke “0000” di pabrik.

Mode kunci

(Menu 6-6-1)

Pada mode kunci, Anda tidak dapat memanggil nomor kecuali melakukan panggilan darurat, atau mengakses pilihan menu. Telepon dapat menerima panggilan dan pesan yang masuk walaupun telepon berada dalam mode Pengunci.

Berikut ini pilihan yang tersedia:

Tidak pernah: Telepon tetap berada dalam keadaan tidak terkunci.

Pd power hidup: Telepon secara otomatis akan terkuci begitu Anda mengaktifkannya.

Sekarang: Telepon akan segera terkunci.

Untuk melakukan panggilan darurat saat telepon dalam mode terkunci, masukkan sebuah nomor yang diprogram dan kemudian tekan tombol . Telepon akan mengenali nomor-nomor darurat standar, seperti 112, 113, 118 atau 199, dan tiga nomor yang diprogram dalam menu Emergensi # (Menu 6-6-3); lihat halaman selanjutnya.

Untuk membuka kunci telepon, tekan salah satu dari tombol fungsi dan tombol navigasi dan masukkan kode kunci 4 angka. Telepon segera dapat digunakan.

SCH_X619, page115

Ganti kunci

(Menu 6-6-2)

Fitur ini memungkinkan Anda untuk mengganti kode kunci saat ini menjadi yang baru. Kode pengunci disetel sebelumnya ke “0000” di pabrik.

Masukkan kode pengunci 4 angka yang baru dan sekali lagi masukkan kode tersebut ketika diminta.

Catatan: Untuk alasan keamanan, telepon tidak memperlihatkan kode kunci. Pastikan untuk menuliskan kode kunci tersebut atau hafalkan jika Anda telah menggantinya.

Emergensi #

(Menu 6-6-3)

Telepon Anda menyediakan pilihan untuk menyimpan empat nomor darurat. Seluruh nomor ini dapat dipanggil secara manual pada setiap saat, walalupun telepon terkunci atau semua panggilan keluar dibatasi.

PERINGATAN PENTING!

Panggilan darurat mungkin tidak tersedia pada semua jaringan tanpa kabel pada setiap saat. Penyambungan tidak dapat selalu dijamin, karena bermacam-macam metoda transmisi, parameter jaringan dan pengaturan pengguna yang dipakai untuk melengkapi panggilan dari telepon genggam Anda.

JANGAN bergantung pada telepon ini sebagai metoda utama memanggil 112 atau untuk komunikasi penting lainnya atau komunikasi darurat.

Ingatlah untuk selalu mengaktifkan telepon Anda dan memeriksa akan adanya kekuatan sinyal yang memadai sebelum melakukan panggilan.

115

SCH_X619, page 116

116

Untuk menyimpan nomor darurat:

1. Tekan tombol Keatas atau Kebawah untuk memilih lokasi nomor dan tekan tombol fungsi Pilih.

2. Tekan tombol C untuk menghapus nomor yang ada.

3. Masukkan nomor baru dan tekan tombol fungsi

Simpan.

Catatan: 112, 113, 118 dan 199, tetap berfungsi sebagai nomor darurat, bahkan jika Anda menggantinya pada daftar Nomor Darurat #.

Untuk melakukan panggilan darurat dalam mode terkunci, cukup masukkan nomor darurat yang sudah terprogram lalu tekan tombol .

Privasi suara

(Menu 6-6-4)

Hanya digunakan dalam jaringan digital, Privasi

Suara mengacak saluran suara sehingga orang lain tidak dapat menguping pada percakapan Anda.

Tersedia pilihan berikut ini:

Standar: Telepon menggunakan saluran standar untuk melakukan panggilan.

Lebih besar: Telepon melakukan dan menerima panggilan pada saluran keamanan tinggi yang diacak.

Catatan: Fitur ini mungkin tidak tersedia di seluruh area. Hubungi penyedia layanan Anda untuk tersedianya dan keterangan lebih lanjut.

SCH_X619, page117

Dilarang

(Menu 6-6-5)

Fitur ini memungkinkan Anda untuk membatasi pemakaian telepon Anda.

Pilihan berikut ini tersedia:

Telepon keluar: membatasi seluruh panggilan keluar dari telepon Anda kecuali panggilan darurat melalui nomor darurat standar, seperti 112, 113, 118 atau 199, dan empat nomor yang diprogram pada daftar Emergensi # (Menu 6-6-3).

Telepon masuk: membatasi semua panggilan masuk.

Buku telepon: membatasi akses kepada Buku

Telepon Anda. Anda tidak dapat menambah entri baru.

Ketika muncul pesan konfirmasi, pilih Ya untuk membatasi panggilan atau Tidak untuk menonaktifkan pembatasan.

Kosong memori

(Menu 6-6-6)

Mienu ini memungkinkan Anda untuk menghapus entri Buku Telepon dalam kartu UIM atau memori telepon. Anda juga dapat menghapus semua entri pada saat yang sama.

Tersedia pilihan berikut ini:

Kartu: menghapus semua entri yang disimpan dalam kartu.

Telepon: menghapus semua entri yang disimpan dalam memori Telepon.

Semua: menghapus semua entri Buku Telepon.

Ketika muncul pesan konfirmasi di layar, pilih Ya untuk menghapus memori atau Tidak untuk membatalkan pilihan Anda.

117

SCH_X619, page 118

118

Reset telepon

(Menu 6-6-7)

Mengatur ulang telepon mengembalikan pengaturan pokok dari seluruh pilihan yang dilakukan oleh pengguna.

Ketika pesan konfirmasi muncul, pilih Ya dan tekan tombol Pilih untuk konfirmasi. Telepon itu melakukan pematian sendiri dan kemudian aktif lagi, dan kembali ke mode Siaga.

Catatan: Kartu UIM dan memori telepon tidak dapat diatur ulang.

Pilih Tidak atau tekan tombol C untuk membatalkan pilihan Anda.

Setup kartu

(Menu 6-6-8)

Dalam menu ini, Anda dapat menggunakan pilihanpilihan untuk kartu UIM.

Cek PIN

Ketika fitur ini diaktifkan, anda harus memasukkan

PIN yang terdapat pada kartu UIM setiap saat anda menyalakan telepon. Oleh karena itu, siapapun yang tidak memiliki nomor kode PIN Anda tidak dapat menggunakan telepon tanpa seijin Anda.

Catatan: Sebelum membatalkan fitur Periksa PIN, Anda harus memasukkan nomor PIN.

SCH_X619, page119

Ganti PIN

Fitur ini memungkinkan Anda untuk mengganti nomor

PIN Anda ke nomor yang baru, asalkan bahwa fitur

Cek PIN (Menu 6-6-8-1) diaktifkan. Anda harus memasukkan nomor PIN yang lama sebelum Anda dapat mengganti dengan yang baru.

Kunci UIM

Ketika fitur ini diaktifkan, telepon Anda hanya akan beroperasi dengan kartu UIM saat ini. Untuk menggunakan kartu yang berbeda, Anda perlu memasukkan kode kunci UIM.

Jika Anda telah memasukkan kode kunci, Anda diminta untuk konfirmasi dengan memasukkan kembali kode itu.

Untuk membuka kunci kartu UIM Anda harus memasukkan kode kunci UIM.

Pilih jaringan

(Menu 6-6-9)

Menu ini memungkinkan Anda untuk memilih WAP

Browser telepon Anda.

Masukkan kartu dan pilih mode yang sesuai yang

Anda ingin gunakan; Mobile-8 dan TELKOMFlexi dengan menggunakan tombol navigasi dan kemudian tekan tombol fungsi Simpan.

Catatan: Mode dari penyedia layanan harus sesuai dengan mode Kartu. Kecuali jika Anda memilih mode yang benar, browser dan fungsi panggilan tidak dapat beroperasi dengan baik.

119

120

SCH_X619, page 120

Metode masukan

(Menu 6-7)

Menu ini memungkinkan Anda untuk memilih mode input teks pokok.

Pilih salah satu dari Mode T9 atau ABC.

SCH_X619, page121

Kamera

Dengan menggunakan kamera yang terpadu dalam telepon, Anda dapat mengambil foto orang atau kegiatan ketika sedang bergerak. Anda dapat mengirim foto kepada orang lain mengggunakan pesan atau sekumpulan foto sebagai gambar wallpaper atau ketika membuka atau menutup gambar.

Anda juga dapat merekam video menggunakan kamera tersebut.

Catatan: Anda dapat memasuki menu secara cepat dengan menekan tombol Kamera ( ) di sisi kanan telepon dalam mode Siaga.

PERHATIAN:

• Jangan mengambil foto orang tanpa meminta ijin mereka.

• Jangan mengambil foto di tempat dimana dilarang menggunakan kamera.

• Jangan mengambil foto di tempat dimana Anda dapat mengganggu privasi orang lain.

Mengambil gambar

Kamera ini menghasilkan foto JPEG. Anda dapat mengambil foto dengan penutup terbuka atau tertutup. Jika penutup ditutup, Anda dapat menggunakan layar luar.

Catatan: Jika Anda mengambil foto dengan terkena langsung cahaya matahari atau dalam kondisi cerah, pada foto mungkin akan timbul bayangan-bayangan.

121

SCH_X619, page 122

Mengambil gambar dengan penutup terbuka

1. Dalam mode Siaga, tekan dan tahan tombol yang terdapat di sisi kanan telepon.

Gambar yang diinginkan muncul pada layar.

2. Sesuaikan gambar itu dengan mengarahkan kamera ke sasaran.

3. Untuk menggunakan pilihan pilihan

Tekanlah

membalik gambar vertikal tombol .

membalik gambar horisontal tombol .

memperbesar atau memperkecil tombol Kanan atau Kiri.

merubah cerah gambar tombol Keatas atau

Kebawah.

tombol fungsi Pilihan lihat halaman berikutnya.

Catatan:

• Jika resolusi disetel ke Tinggi, Anda tidak bisa merubah ukuran gambar.

• Ukuran gambar foto mungkin bisa berubah jika Anda membukanya pada komputer dengan menggunakan program PC Link. Untuk melihat ukuran gambar yang sebenarnya, tekan tombol 0 dalam mode Ambil

Gambar.

4. Tekan tombol fungsi Ambil Gambar atau tombol (

) untuk mengambil foto.

122

SCH_X619, page123

5. Tekan tombol fungsi Simpan.

Untuk membatalkan foto dan kembali ke mode

Ambil Gambar, tekan tombol Batal.

6. Hapus nama dasar dengan menggunakan tombol C, jika perlu, dan masukkan nama foto.

Untuk detail lebih lanjut mengenai memasukkan karakter, lihat halaman 45.

7. Tekan tombol OK.

Telepon menyimpan foto di dalam menu Album foto

(Menu 7-3) dan kembali ke mode Ambil Gambar.

8. Jika Anda telah selesai, tekan tombol kembali ke mode Siaga.

untuk

Menggunakan pilihan-pilihan kamera dalam mode ambil gambar

Jika Anda menekan tombol fungsi Pilihan dalam mode Ambil Gambar, tersedia pilihan berikut ini untuk pengambilan gambar yang sudah dilakukan.

Rekam gambar

Memilih pilihan ini mengalihkan telepon ke mode

Rekam. Lihat halaman 125.

Pewaktu otomat

Anda dapat mengatur foto untuk mengambil gambar dengan waktu yang ditentukan sebelumnya. Jika Anda menekan tombol fungsi Ambil atau tombol ( ), pengatur waktu akan muncul di garis bawah layar dan mulai menghitung mundur.

123

SCH_X619, page 124

Multi pengambilan

Pilihan ini memungkinkan Anda untuk gambar tak bergerak secara berturut-turut sampai tujuh gambar.

Pilihlah waktu interval di antara jepretan foto, Mati,

Pendek, Normal, atau Panjang.

Tingkat cahaya

Anda dapat mengatur kecerahan dari gambar. Jika memilih auto, telepon secara otomatis akan menentukan pengaturannya.

Bingkai lucu

Pilihan ini memungkin Anda untuk menggunakan sebuah bingkai dengan foto.

Tekan tombol navigasi untuk mencari format bingkai yang Anda ingin gunakan.

Resolusi

Anda dapat mengganti resolusi gambar, Tinggi,

Medium, Penuh, atau Rendah.

Mengambil gambar dengan penutup tertutup

1. Ketika penutup tertutup, tekan dan tahan tombol yang terdapat pada sisi kanan dari telepon.

Gambar yang akan diambil akan muncul pada layar luar.

2. Atur gambar itu dengan mengarahkan kamera.

Untuk menggunakan pilihan-pilihan, tekan tombol sampai ikon itu terpilih. Anda dapat mengganti pengaturan dengan menekan tombol .

Tersedia pilihan berikut ini:

124

SCH_X619, page125

: memungkinkan Anda untuk membalik gambar secara vertikal.

: memungkinkan Anda untuk menyesuaikan kecerahan dari gambar.

: memungkinkan Anda untuk memperbesar gambar.

3. Tekan tombol untuk mengambil foto.

Telepon akan menyimpan foto di dalam menu Album

foto (Menu 7-3) dan kembali ke mode Ambil Gambar.

Ambil gambar

(Menu 7-1)

Menu ini memungkinkan Anda untuk mengambil foto.

Mengakses menu ini akan menghidupkan kamera dan tampilan akan berubah ke mode Ambil Gambar. Untuk detail lebih lanjut mengenai mengambil foto, lihat halaman 121.

Rekam video

(Menu 7-2)

Dalam mode ini Anda dapat merekam videa yang terlihat saat ini pada layar kamera dan menyimpannya sebagai file JPEG.

Untuk merekam video:

1. Mengakses menu Rekam video (Menu 7-2) akan menghidupkan kamera yang terdapat di bagian atas telepon.

Gambar yang akan direkam akan muncul pada layar.

2. Atur gambar tersebut dengan mengarahkan kamera kepada sasaran.

125

SCH_X619, page 126

3. Untuk

Tekan

membalik gambar vertikal tombol .

membalik gambar horisontal tombol .

merubah cerah gambar tombol Keatas atau

Kebawah.

menggunakan pilihan pilihan tombol fungsi Pilihan lihat halaman berikutnya.

4. Tekan tombol fungsi Rekam atau tombol ( ) untuk memulai perekaman.

5. Jika Anda telah selesai merekam, tekan tombol fungsi Stop.

Atau, telepon akan berhenti secara otomatis ketika Anda telah sampai kepada batas memori yang tersedia untuk video

6. Tekan tombol fungsi Simpan.

Untuk membatalkan videa dan kembali ke mode

Rekam, tekan tombol fungsi Batal.

7. Hapus nama dasar dengan menggunakan tombol

C, jika perlu, dan masukkan nama video.

For further details about entering characters, see page 45.

8. Tekan tombol fungsi OK.

Telepon akan menyimpan video tersebut dalam menu Album video (Menu 7-4) dan kembali ke mode Rekam.

9. Jika Anda telah selesai, tekan tombol kembali ke mode Siaga.

untuk

126

SCH_X619, page127

Menggunakan pilihan-pilihan kamera dalam mode rekam

Jika Anda menekan tombol fungsi Pilihan dalam mode Rekam, tersedia pilihan-pilihan berikut ini:

Ambil gambar

Memilih pilihan ini akan mengalihkan telepon ke mode Ambil Gambar. Lihat halaman 121

Rekam suara

Anda dapat mengatur telepon untuk merekam suara pada video.

Pewaktu otomat

Anda dapat mengatur telepon untuk mulai merekam dengan waktu yang ditentukan sebelumnya. Pengatur waktu akan muncul di garis bawah layar dan mulai menghitung mundur.

Tingkat pencahayaan

Anda dapat mengatur kecerahan dari gambar. Jika kecerahan dipilih ke auto, telepon secara otomatis akan menentukan pengaturannya.

127

SCH_X619, page 128

128

Album foto

(Menu 7-3)

Dalam menu ini, Anda dapat melihat kembali fotofoto yang telah Anda ambil. Berdasarkan pengaturan awal, telepon Anda akan menampilkan foto yang pertama kali Anda ambil di layar secara penuh, dalam mode Luas. Gunakan tombol Kiri dan Kanan untuk berpindah pada foto-foto tersebut.

Untuk melihat foto-foto sebagai gambar-gambar kecil, tekan tombol fungsi Multi. Dalam mode ini, anda dapat bergerak pada foto-foto dengan menggunakan tombol-tombol Navigasi. Untuk kembali ke mode Luas, tekan tombol fungsi Meluaskan.

Menggunakan pilihan-pilihan foto

Tekan tombol fungsi Pilihan untuk menggunakan pilihan berikut ini:

Catatan: Pilihan yang disediakan berbeda-beda tergantung pada mode lihat yang sedang digunakan, mode Ukuran Kecil atau mode

Luas.

Menunjuk

Pilihan ini memungkinkan Anda untuk mengatur fotofoto menjadi wallpaper untuk layar non-aktif atau gambar untuk ditampilkan ketika anda menghidupkan atau mematikan telepon.

Rubah nama

Pilihan ini memungkinkan Anda untuk mengganti nama foto.

Kunci

Pilihan ini memungkinkan Anda untuk mengunci foto sehingga orang lain tidak dapat mengakses foto tanpa menggunakan kode kunci Anda.

SCH_X619, page129

Hapus

Pilihan ini memungkinkan Anda untuk menghapus foto.

Hapus semua

Pilihan ini memungkinkan Anda untuk menghapus semua foto.

Info foto

Piihan ini memperlihatkan informasi tentang foto yang sedang dilihat, misalnya nama, waktu dan tanggal foto diambil, ukuran gambar dan format file.

Tampilan slide

Pilihan ini memperlihatkan foto-foto sebagai suatu tampilan slide.

Album video

(Menu 7-4)

Dalam menu ini, Anda dapat memainkan file video yang Anda telah rekam. Ketika Anda mengakses menu ini, gambar diam dari video pertama akan muncul.

Untuk memainkan video:

1. Tekan tombol Kiri atau Kanan untuk mencari video yang ingin Anda lihat.

Anda dapat menggunakan pilihan-pilihan Video dengan menekan tombol fungsi Pilihan. Lihat halaman 130.

2. Tekan tombol fungsi Mainkan untuk mulai memainkan video.

3. Untuk berhenti, tekan tombol fungsi Stop atau tombol C.

4. Untuk kembali ke mode Siaga, tekan tombol .

129

SCH_X619, page 130

Menggunakan pilihan-pilihan video

Tekan tombol fungsi Pilihan pada layar Album Video untuk menggunakan pilihan-pilihan berikut ini:

Rubah nama

Pilihan ini memungkinkan Anda untuk mengganti nama video.

Kunci

Pilihan ini memungkinkan Anda untuk mengunci video sehingga orang lain tidak dapat mengakses video tanpa menggunakan kode kunci Anda.

Hapus

Pilihan ini memungkinkan Anda untuk menghapus video.

Hapus semua

Pilihan ini memungkinkan Anda untuk menghapus semua video.

Video info

Piihan ini memperlihatkan informasi tentang video yang sedang dilihat, misalnya nama, waktu dan tanggal video direkam, ukuran video dan format file.

130

SCH_X619, page131

Settings

(Menu 7-5)

Menu ini memungkinkan Anda untuk mengganti pengaturan awal dari pilihan-pilihan untuk menggunakan kamera.

Tersedia pilihan-pilihan berikut ini:

Resolusi: memungkinkan Anda untuk menyesuaikan resolusi gambar. Anda dapat memilih salah satu

Tinggi:640X480, Medium:320X240,

Penuh:128X160, atau Rendah:128X96.

Bingkai lucu: memungkin Anda untuk menggunakan sebuah bingkai dengan foto. Tekan tombol navigasi untuk mencari format bingkai yang

Anda ingin gunakan.

Suara shutter: memungkinkan Anda untuk memilih nada yang akan berbunyi ketika anda menekan tombol fungsi Ambil atau tombol .

Kualitas: memungkinkan Anda untuk merubah kualitas gambar. Anda dapat memilih salah satu :

Baik, Normal, atau Ekonomi.

Status memori

(Menu 7-6)

Anda dapat memeriksa kapasitas memori yang sedang digunakan dan memori yang tersisa untuk fitur kamera.

Layar akan menunjukkan kapasitas total, tersisa dan yang telah digunakan.

131

SCH_X619, page 132

Wireless Web

Penjelasan tentang web browser

Telepon Anda dilengkapi dengan web browser yang memungkinkan Anda untuk mengakses wireless web.

Web browser memungkinkan Anda untuk mengakses informasi terkini melalui telepon Anda. Memasuki wireless web melalui telepon tidak sama dengan melalui komputer Anda; para penyedia situs telah memilih untuk menampilkan hanya aspek-aspek penting saja dalam situs mereka kepada pengguna telepon genggam dan mereka telah menghilangkan hampir semua grafik.

Setiap kali Anda memulai web browser, telepon akan menyambung kepada wireless web dan ikon Layanan

( ) akan muncul pada layar. Setiap saat ikon ini terlihat pada layar, berarti Anda sedang tersambung ke wireless web dan tentu saja akan dikenakan tagihan. Tarifnya berbeda-beda sesuai dengan pilihan layanan Anda.

Web browser akan mengakhiri sambungan setelah jangka waktu tertentu jika jaringan non-aktif dan akan tersambung kembali secara otomatis sesuai keperluan. Oleh karena itu, Anda dapat mengalami bahwa Anda akan ditagih untuk beberapa sambungan jaringan untuk suatu sesi tunggal. Hal ini adalah normal dan dirancang untuk meminimkan tagihan Anda.

Tekan tombol dalam mode Siaga.

Keluar dari web browser

Untuk keluar dari web browser, tekanlah tombol pada setiap saat.

132

SCH_X619, page133

Navigasi di web browser

Ketika Anda menggunakan web browser, beberapa tombol pada telepon akan beroperasi dengan cara berbeda dibandingkan dengan saat panggilan telepon normal. Tombol-tombol ini akan dijelaskan di bawah ini. Web browser memperlihatkan hal-hal pada layar dengan cara berikut ini:

• input teks atau numerik

• links (disisipkan pada isian)

• pilihan-pilihan angka (sebagian pilihan mungkin tidak memiliki angka)

• teks sederhana inilah cara tombol-tombol itu berfungsi dalam Web

Browser:

Tombol navigasi: Gunakan tombol ini untuk bergerak dan memilih pilihan-pilihan browser. Anda juga dapat menggunakannya untuk menggerakkan kursor ketika mengedit teks.

Tombol kiri: Ini adalah tombol fungsi kiri yang digunakan untuk melaksanakan perintah-perintah yang terdapat di kiri bawah layar browser.

Tombol kanan: Ini adalah tombol fungsi kanan yang digunakan untuk melaksanakan perintah-perintah yang terdapat di kanan bawah layar browser.

Tombol kursor: Gunakan tombol ini untuk menggerakkan kursor ketika memasukkan teks.

Tombol selesai: tombol ini mengakhiri sambungan web browser dan mengambalikan telepon ke mode Siaga.

133

SCH_X619, page 134

Menggunakan menu web browser

Pada web browser, Anda dapat mengakses pilihanpilihan berikut ini dengan menekan tombol .

Asal: pada setiap saat mengembalikan Anda ke homepage penyedia jasa wireless web.

Lanjutkan: maju ke satu halaman di depan secara berurutan pada halaman-halaman atau situs yang telah Anda kunjungi.

134

Tombol hapus: Tombol ini melakukan dua fungsi penting:

• Mengembalikan Anda dalam browser. Jika menekan satu kali akan mengembalikan satu halaman. Jika menekan dan menahan tombol ini akan mengembalikan anda ke homepage.

• Menghapus teks dan angka yang dimasukkan. Ketika memasukkan karakter, menekan tombol ini akan menghapus angka, huruf atau simbol terakhir. Tekan dan tahan tombol ini untuk menghapus seluruh bidang input.

Tombol angka 0-9: Jika obyek pada suatu halaman diberi angka, Anda dapat menggunakan tombol ini untuk memilihnya.

Tombol volume: Tombol-tombol ini memungkinkan Anda untuk bergerak ke atas atau bawah per halaman atau merubah pengaturan volume.

SCH_X619, page135

Penunjuk: memungkinkan Anda untuk secara langsung memuat halaman web yang sudah ditandai.

Tuju URL: memungkinkan Anda secara manual memasuki sebuah alamat URL untuk mengakses sebuah situs.

History: memperlihatkan daftar halaman-halaman web yang telah Anda kunjungi.

BidikGambar: memungkinkan Anda untuk mengambil

“snap shot” dari tampilan saat ini.

Muat Kembali: memuat kembali halaman web yang ada dengan informasi mutakhir.

Lanjutan..: memberikan akses ke fitur-fitur canggih berikut ini:

- Ulangi Browser: memulai kembali browser tanpa keluar.

- Hapus Cookies: menghapus cookies yang berisi informasi pengguna dalam telepon Anda.

- Homepage: memungkinkan Anda untuk mengganti alamat startup homepage URL.

- Multimedia: memungkinkan Anda untuk mengganti pilihan-pilihan yang berhubungan dengan isian multimedia pada halaman.

- Lihat Wilayah Judul: memungkinkan Anda untuk melihat atau menyembunyikan title bar.

- Mode Geser: memungkinkan Anda untuk memilih mode scroll dari tampilan dan kecepatan untuk teks yang panjang.

- Hubungan Timeout: memungkinkan Anda untuk mengatur lamanya browser akan menunggu untuk penerimaan setelah sebuah permintaan dikirim. Jika tidak ada tanggapan dalam waktu tertentu, hubungan browser akan berakhir.

135

SCH_X619, page 136

- Timeout Penekanan Tombol: memungkinkan Anda untuk mengganti lama waktu antara tekanan-tekanan tombol dari sebuah tombol.

- Pengamanan: memberikan kepada Anda akses ke pilihan-pilihan keamanan berikut ini:

Prompt Aman: akan muncul ketika anda mulai meninggalkan sebuah situs aman dan memasuki sebuah situs yang tidak aman.

Pengesahan: memungkinkan Anda untuk menghidupkan atau mematikan proses autentifikasi.

Sertifikat ini: memperlihatkan sertifikat yang ada, jika memang dipakai.

Mengenai..: memperlihatkan informasi tentang browser dan versi browser.

Memasukkan teks pada web browser

Jika ditampilkan, Anda dapat memasukkan huruf, angka atau simbol. Untuk merubah mode input, tekan tombol fungsi Kanan. Tersedia mode-mode berikut ini:

abc: memungkinkan Anda untuk memasukkan huruf alfabet dengan menekan tombol-tombol yang sesuai sampai muncul huruf yang Anda inginkan.

Sim: memungkinkan Anda untuk memasukkan simbol.

123: memungkinkan Anda untuk memasukkan angka.

Kata: memungkinkan Anda untuk memasukkan huruf

Inggris dengan menggunakan mode T9.

Untuk detail lebih jauh mengenai setiap mode, lihat halaman 45.

136

SCH_X619, page137

Informasi kesehatan dan keselamatan

Informasi sertifikasi SAR

Telepon ini memenuhi persyaratan Uni Eropa (EU) mengenai paparan terhadap gelombang radio.

Telepon genggam Anda adalah suatu pengirim dan penerima radio. Ini dirancang dan dibuat supaya tidak melebihi batas-batas untuk paparan terhadap energi frekuensi radio (RF), sesuai anjuran Dewan EU.

Batasan-batasan ini merupakan bagian dari petunjuk komprehensif dan menentukan tingkat-tingkat energi

RF yang diperbolehkan untuk masyarakat umum.

Petunjuk ini dikembangkan oleh organisasi ilmiah independen melalui proses evaluasi berkala dan evaluasi menyeluruh dari studi-studi ilmiah. Batasanbatasan ini meliputi batas keamanan pokok yang dirancang untuk memastikan keselamatan seluruh manusia, tanpa memandang usia dan kesehatan.

Standar terpapar untuk telepon selular menggunakan suatu satuan ukuran yang disebut sebagai SAR

(Tingkat Penyerapan Khusus). Batas SAR yang dianjurkan oleh Dewan EU adalah 2,0W/kg. Nilai SAR tertinggi untuk telepon model ini adalah 0.789 w/kg.

*

Batas SAR untuk telepon genggam yang digunakan oleh publik adalah 2,0 watts/kilogram (W/kg) rata-rata pada sepuluh gram jaringan badan. Batas ini merupakan suatu batas penting keselamatan untuk memberikan tambahan perlindungan bagi publik dan untuk memperhitungkan setiap variasi dari penghitungan. Nilai SAR bisa berbeda-beda, tergantung pada persyaratan pelaporan nasional dan gelombang jaringan.

137

SCH_X619, page 138

Uji coba SAR dilakukan dengan menggunakan posisi pengoperasian standar dengan telepon melakukan transmisi pada tingkat daya tertinggi dalam seluruh gelombang frekuensi yang diuji. Walaupun SAR telah ditetapkan pada tingkat daya tertinggi, tingkat SAR aktual dari telepon ketika sedang beroperasi dapat berada jauh di bawah nilai maksimum. Hal ini karena telepon dirancang untuk beroperasi pada tingkattingkat daya banyak sehingga hanya akan menggunakan daya yang diperlukan untuk menjangkau jaringan. Secara umum, semakin dekat

Anda kepada setasiun pemancar, semakin rendah keluaran daya dari telepon.

Peringatan saat menggunakan baterai

• Jangan gunakan alat pengisi atau baterai jika sudah rusak.

• Gunakan baterai hanya untuk keperluan yang sesuai.

• Jika Anda berada dekat pada stasiun penyedia jaringan, baterai Anda akan menggunakan sedikit daya, pembicaraan dan waktu siaga akan banyak terpengaruh oleh kekuatan sinyal pada jaringan selular dan parameter yang telah diatur oleh operator jaringan.

• Waktu pengisian baterai tergantung pada sisa daya yang ada pada baterai dan jenis baterai serta alat pengisi yang digunakan. Baterai dapat diisi dan dikosongkan ratusan kali, namun lamakelamaan akan mengalami penurunan fungsi. Saat pengoperasian (waktu bicara dan waktu siaga) akan terasa lebih singkat dari biasanya, gantilah baterai Anda dengan yang baru.

138

SCH_X619, page139

• Jika tidak digunakan, baterai yang sudah terisi penuh akan kosong dengan sendirinya dengan berjalannya waktu.

• Gunakan hanya baterai Samsung yang dianjurkan dan isilah baterai Anda menggunakan alat pengisi

Samsung. Saat alat pengisi tidak digunakan, lepaskan sambungan dari sumber listrik. Jangan meninggalkan baterai tersambung pada alat pengisi selama lebih dari seminggu, karena pengisian yang berlebihan akan mempersingkat masa pakai.

• Suhu yang ekstrim akan mempengaruhi kapasitas pengisian baterai Anda; Anda harus mendinginkan atau menghangatkan baterai.

• Jangan meninggalkan baterai ditempat yang terlalu panas atau dingin seperti di dalam mobil pada saat musim panas atau saat musim salju, karena akan mempersingkat masa pakai. Selalu usahakan agar baterai berada pada suhu kamar.

Telepon yang baterainya berada dalam keadaan panas atau dingin untuk sementara tidak dapat berfungsi walaupun dalam keadaan terisi penuh.

Baterai Li-ion akan terpengaruh dengan suhu di bawah 0 oC (32 oF).

• Jangan melakukan kontak arus pendek pada baterai. Hal ini dapat terjadi karena adanya bendabenda logam seperti koin, jepitan atau pena dapat menimbulkan hubungan langsung antara arus positif dan negatif ke bataerai. Sebagai contoh, saat Anda membawa baterai cadangan di kantong atau di tas. Kontak arus pendek akan menyebabkan kerusakan pada baterai dan barang yang bersentuhan dengan baterai tersebut.

• Buanglah baterai yang tidak digunakan dengan benar sesuai dengan peraturan yang ada.

Usahakan agar baterai didaur ulang. Jangan membuang baterai ke dalam api.

139

SCH_X619, page 140

Keselamatan di jalan

Telepon genggang Anda akan memberikan kenikmatan dan kenyamanan saat menggunakannya di mana saja dan kapan saja. Namun demikian, Anda juga harus menggunakannya secara bertanggungjawab seperti yang diharapkan dari setiap pengguna.

Saat mengendarai mobil, berkendara adalah tanggung jawab anda yang utama. Jika harus menggunakan telepon Anda saat sedang berada di belakang kemudi, pastikan Anda mematuhi peraturan khusus yang berlaku di area atau di negara tersebut.

Lingkungan pengoperasian

Selalu ikuti petunjuk khusus yang berlaku di tempat manapun dan matikan selalu telepon Anda bilamana ada larangan atau jika dapat menimbulkan gangguan atau bahaya.

Saat menggunakan dengan aksesori lain atau alat lain, baca petunjuk keselamatan dan penggunaannya.

Jangan menggunakan produk yang tidak sepadan.

Sama halnya dengan alat transmisi selular lainnya, dianjurkan untuk mendapatkan kepuasan terhadap produk tersebut dan keselamatan pengguna.

Dianjurkan agar alat digunakan dengan cara yang wajar (didekatkan ke telinga dengan antena yang mengarah ke bahu Anda).

140

SCH_X619, page141

Perangkat elektronik

Sebagian besar peralatan modern dilingungi terhadap sinyal frekuensi radio (RTF), namun, beberapa perangkat elektronik tertentu tidak diberi pelindung terhadap sinyal frekuensi radio yang dihasilkan dari telepon genggam Anda.

Alat pacu jantung

Produsen alat pacu jantung menganjurkan agar jarak antara telepon tanpa kabel dengan alat ini minimal sekitar 15 cm (6 inci). Hal ini untuk menghindari kemungkinan timbulnya gangguan pada alat pacu tersebut. Anjuran ini sesuai dengan penelitian independen yang dilakukan dan direkomendasikan oleh Lembaga Penelitian Teknologi Tanpa Kabel.

Pemakai alat pacu jantung:

• Sebaiknya selalu menjaga jarak antara telepon dengan alat pacu jantung minimal 15 cm (6 inci) sewaktu telepon diaktifkan.

• Sebaiknya jangan menyimpan telepon dalam saku baju.

• Sebaiknya gunakan telinga yang berlawanan dengan posisi alat pacu jantung untuk memperkecil potensi gangguan.

Jika Anda mempunyai alasan untuk mencurigai gangguan, segera matikan telepon.

141

SCH_X619, page 142

Alat bantu dengar

Beberapa telepon genggam digital dapat mengganggu sejumlah alat bantu dengar. Jika terjadi gangguan seperti itu, hubungi penyedia layanan Anda.

Perangkat medis lainnya

Jika Anda menggunakan alat medis pribadi lainnya, hubungi pabrik pembuat alat bantu medis Anda untuk menentukan apakah alat itu secara memadai dilindungi terhadap energi RF. Dokter Anda mungkin dapat membantu Anda untuk memperoleh informasi ini. Matikan telepon Anda ketika berada di fasilitas perawatan kesehatan jika peraturan-peraturan yang ada di area ini meminta Anda untuk mematikannya.

Rumah sakit atau fasilitas perawatan kesehatan mungkin menggunakan peralatan yang bersifat sensitif terhadap energi RF dari luar.

Kendaraan

Sinyal RF dapat mempengaruhi sistem elektronik kendaraan bermotor yang tidak dipasang dengan benar atau yang tidak cukup terlindung (misalnya sistem pengisian bahan bakar elektronik, sistem rem anti selip/anti penguncian, sistem kontrol kecepatan elektronik, sistem kantong udara). Tanyakan kepada pabrik pembuat atau perwakilannya mengenai kendaraan Anda. Sebaiknya Anda juga menanyakan mengenai setiap peralatan yang telah ditambahkan kepada kendaraan Anda.

Tempat-tempat bertanda

Matikan telepon Anda di tempat yang ada tanda larangan menggunakan telepon.

142

SCH_X619, page143

Kawasan berpotensi ledakan

Matikan telepon Anda ketika berada di daerah dengan kandungan udara yang dapat menimbulkan ledakan serta patuhi semua petunjuk dan perintah.

Percikan api di daerah seperti ini dapat mengakibatkan ledakan atau kebakaran yang mencederai badan atau bahkan kematian.

Pengguna disarankan untuk mematikan teleponnya jika sedang berada di tempat pengisian bahan bakar

(pompa bensin). Juga diingatkan kepada pengguna akan perlunya memperhatikan larangan penggunaan peralatan radio di depot bahan bakar (tempat penyimpanan dan distribusi bahan bakar), pabrik kimia atau di tempat yang sedang terjadi ledakan.

Tempat-tempat yang berpotensi ledakan sering kali tidak diberi tanda dengan jelas. Termasuk dek bawah kapal, tempat pengiriman atau penyimpanan bahan kimia, kendaraan yang menggunakan bahan bakar gas cair (seperti propan atau butan), tempat yang udaranya mengandung bahan kimia atau partikel), seperti butiran, debu atau serbuk logam, serta tempat lainnya di mana Anda biasanya diminta untuk mematikan mesin kendaraan.

143

SCH_X619, page 144

Panggilan darurat

Telepon ini, sebagaimana layaknya telepon tanpa kabel lainnya, beroperasi menggunakan sinyal radio, jaringan tanpa kabel dan jaringan darat serta fungsifungsi yang terprogram untuk pengguna. Karenanya, jaminan sambungan di segala kondisi, tidak dapat dilakukan. Oleh karena itu, Anda tidak boleh hanya mengandalkan telepon genggam untuk telekomunikasi penting (misalnya darurat medis).

Harus diingat, untuk melakukan panggilan atau menerima panggilan, telepon harus dinyalakan dan berada pada area layanan dengan kekuatan sinyal yang cukup kuat. Panggilan darurat kemungkinan tidak dapat dilakukan pada seluruh jaringan telepon genggam atau bila layanan jaringan tertentu dan/atau fasilitas telepon sedang digunakan.

Tanyakan kepada penyedia layanan Anda.

Untuk melakukan panggilan darurat, lakukan hal berikut ini:

1. Jika telepon tidak aktif, aktifkan.

2. Masukkan nomor darurat untuk lokasi Anda saat ini. (Misalnya 112, 113, 118, 199 atau nomor darurat resmi lainnya). Nomor darurat berbedabeda untuk setiap lokasi.

3. Tekan tombol .

Jika fitur-fitur tertentu sedang dipakai (misalnya pengecualian panggilan), pertama sekali Anda perlu mematikan fitur-fitur tersebut sebelum Anda dapat melakukan panggilan darurat. Bicarakan masalah ini dengan penyedia layanan selular lokal.

144

SCH_X619, page145

Saat melakukan panggilan darurat, ingatlah untuk memberikan semua informasi yang diperlukan seakurat mungkin. Ingatlah bahwa mungkin telepon selular Anda merupakan satu-satunya alat komunikasi di tempat kejadian. Jangan memutuskan panggilan sebelum diminta.

Informasi keselamatan penting lainnya

• Hanya petugas yang handal dan memenuhi syarat saja yang boleh memperbaiki telpon atau memasang telepon di dalam kendaraan.

Pemasangan atau servis yang keliru dapat membahayakan dan membatalkan jaminan yang berlaku untuk peralatan tersebut.

• Periksa secara teratur untuk memastikan bahwa semua peralatan telepon tanpa kabel di dalam kendaraan Anda sudah terpasang dan beroperasi dengan benar.

• Jangan menyimpan atau membawa cairan yang mudah terbakar, gas atau bahan peledak dalam satu tempat bersama telepon, komponenkomponennya atau aksesorinya.

• Untuk kendaraan yang dilengkapi dengan kantong udara, ingatlah bahwa kantong udara akan mengembang dengan kuat. Jangan letakkan benda, termasuk peralatan yang terpasang atau peralatan portabel tanpa kabel di sekitar kantong udara atau di tempat mengembangnya kantong udara. Jika peralatan tanpa kabel di dalam kendaraan tidak terpasang dengan benar dan kantong udara mengembang, maka dapat mengakibatkan cedera berat.

• Jangan menggunakan telepon saat berada di pesawat terbang. Penggunaan telepon tanpa kabel di dalam pesawat dapat membahayakan pengoperasian pesawat dan melanggar hukum.

145

SCH_X619, page 146

• Mengabaikan instruksi-instruksi tersebut dapat dikenakan sanksi atau penolakan penggunaan layanan telepon bagi pengguna yang melanggar atau tindakan hukum, atau kedua-duanya.

Pemeliharaan dan perawatan

Telepon Anda merupakan produk unggulan dalam hal desain dan kreativitas dan harus ditangani secara benar. Saran-saran dibawah ini akan membantu

Anda untuk memenuhi ketentuan jaminan dan memungkinkan Anda untuk menikmati produk ini selama bertahun-tahun.

• Jauhkan telepon dan komponennya serta aksesori dari jangkauan anak-anak.

• Pastikan telepon Anda dalam keadaan kering. Air, kelembaban, dan cairan mineral lainnya dapat menyebabkan korosi/karat pada sirkuit elektronik.

• Jangan menggunakan telepon pada saat tangan

Anda basah ketika sedang melakukan pengisian baterai. Anda dapat tersengat aliran listrik yang juga dapat merusak telepon.

• Jangan menyimpan telepon di tempat yang berdebu, kotor karena akan merusak komponen yang dapat dilepaskan.

• Jangan menyimpan telepon di tempat yang panas.

Suhu yang tinggi dapat mempersingkat masa pakai perangkat elektronik, merusak baterai, dan melelehkan serta membengkokkan komponen yang terbuat dari plastik.

146

SCH_X619, page147

• Jangan menyimpan telepon di tempat yang dingin.

Saat suhu menghangat kembali ke suhu normal, uap lembab akan terbentuk di dalam telepon sehingga dapat merusak telepon dan panel sirkuit telepon.

• Jaga agar telepon Anda tidak terjatuh, terpukul atau terguncang. Penanganan yang kasar dapat mematahkan panel sirkuit internal.

• Jangan menggunakan bahan kimia keras, larutan pembersih, atau diterjen keras untuk membersihkan telepon. Gunakan kain lembut yang diberi sedikit air dan usap perlahan dengan sabun lembut dan sedikit air di kain.

• Jangan mengecat telepon. Lapisan cat dapat menyumbat komponen-komponen yang dapat dilepas dan menghambat pemakaian yang semestinya.

• Jangan meletakkan telepon di tempat yang panas seperti oven microwave, kompor atau radiator.

Telepon dapat meledak jika terlalu panas.

• Gunakan hanya antena pengganti yang telah direkomendasikan. Menggunakan antena dan antena modifikasi serta peralatan tambahan yang tidak direkomendasikan dapat merusak telepon dan melanggar peraturan yang berlaku mengenai peralatan radio.

• Jika telepon, baterai atau alat pengisi atau aksesori tidak bekerja semestinya, bawalah ke fasilitas servis yang terdekat. Anda akan dibantu oleh petugas yang bersangkutan.

147

SCH_X619, page 148

148

Glossarium

Air time – Waktu aktual yang digunakan untuk berbicara pada waktu telepon. Pada umumnya jaringan penyedia layanan akan memberlakukan tagihan pada pengguna jasa atas lamanya pembicaraan airtime yang digunakan setiap bulan.

Antena – Alat yang digunakan untuk menyempaikan atau menerima sinyal. Besar dan bentuknya tergantung pada frekuensi sinyal yang ia terima.

Telepon genggam dan stasiun pemancar lainnya harus memiliki antena.

Stasiun pemancar – Pemancar/penerima radio tetap yang menjaga komunikasi dengan telepon radio selular dalam area tertentu (Biasanya disebut selular atau area selular).

CDMA – Kode Divisi Multi Akses (Code Division

Multi Access). Jaringan spektrum pada transmisi digital. Dengan CDMA, setiap percakapan akan dikonversi menjadi digital dan diberi kode. Telepon genggam hanya diperuntukkan agar dapat mencatat percakapan tertentu yang sudah diberi kode. Sinyal yang dikirimkan berada di atas level kebisingan pada gelombang radio.

Saluran – Proses komunikasi melalui sinyal disampaikan melalui saluran.

Koder/Dekoder – Pemadatan dan pelonggaran.

Non-aktif – Proses yang digunakan untuk mematikan telepon genggam.

SCH_X619, page149

ossssaarriiu m

DTMF – (Dual Tonasi Multi Frekuensi) Anda akan mengirimkan sinyal DTMF saat Anda memasukkan nomor dengan menekan tombol digit.

EVRC – Enhanced Variable Rate Coder atau

Peningkatan Variabel Tingkat Pemadatan. Adalah standar Global yang digunakan untuk memampatkan dan melonggarkan sinyal suara. EVRC juga digunakan tingkat bit rendah (jumlah pengiriman bit/detik) tanpa harus keluar dari Vocoder CDMA, dan berfungsi untuk meningkatkan kualitas suara serta mempunyai kemampuan untuk memproses panggilan selular dari pada coder suara yang dihasilkan oleh jaringan CDMA saat ini.

Frequency – Frekuensi : Bentuk ukuran waktu, sebagai satu gelombang atau lebih per detik, dalam informasi sinyal yang digunakan oleh istilah kelistrikan atau pencahayaan. Sinyal frekuensi ditentukan dengan

Hertz (Hz) atau gelombang per detik

LCD – Liquid Crystal Display adalah istilah umum untuk layar pada telepon genggam.

Prepend – Penambahan prefiks, seperti kode area pada nomor telepon.

149

SCH_X619, page 150

RF – Frekuensi Radio.

Jelajah – Memungkinkan telepon tanpa kabel untuk menerima dan melakukan panggilan di tempat di luar area layanan induk.

Biaya layanan – Jumlah yang harus Anda bayar setiap bulan untuk menerima layanan dari telepon genggam.

Waktu siaga – Jumlah waktu yang digunakan saat telepon genggam yang terisi penuh berada dalam keadaan menyala dan siaga tanpa digunakan (lihat waktu bicara).

Waktu bicara – Waktu yang digunakan seseorang untuk melakukan pembicaraan pada telepon genggam tanpa melakukan pengisian baterai.

Vocoder – Adalah sistem yang dapat mengubah pembicaraan menjadi sinyal digital.

Tanpa kabel – Sistem radio yang memungkinkan transmisi telepon atau data sinyal lewat udara tanpa harus menggunakan sambungan kabel seperti kabel metal (tembaga atau kabel serat optik).

150

SCH_X619, page151

151

152

SCH_X619, page 152

SCH_X619, page153

Diberi Lisensi oleh QUALCOMM Incorporated dibawah satu atau lebih Patent berikut ini:

U.S Patent No. 4,901,307 5,056,109 5,099,204

5,101,501 5,103,459 5,107,225

5,109,390

advertisement

Was this manual useful for you? Yes No
Thank you for your participation!

* Your assessment is very important for improving the workof artificial intelligence, which forms the content of this project

Related manuals